Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Atletico Madrid Tergelincir, Saatnya Barcelona Tancap Gas

05-04-2021 | 11:33 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Atletico Madrid terpeleset. Maka kini, saatnya Barcelona tancap gas demi memangkas jarak dan menjaga asa juara Liga Spanyol.

Atletico Madrid dikalahkan Sevilla dalam lanjutan Liga Spanyol pada Senin (5/4/2021) dini hari WIB. Los Colchoneros kalah dengan skor 0-1.

Hasil itu memang belum menggoyahkan posisi Atletico di puncak klasemen Liga Spanyol. Namun, Atletico yang mengumpulkan 66 poin dari 29 laga kini cuma unggul tiga angka atas Real Madrid yang ada di urutan kedua.

Yamaha Sempurna di Seri Pembuka MotoGP 2021, Rossi Sengsara

05-04-2021 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Awal MotoGP 2021 jadi sempurna bagi pembalap Yamaha, Maverick Vinales dan Fabio Quartararo namun tidak demikian dengan Valentino Rossi.

Yamaha mampu merebut dua seri pembuka yang digelar di Sirkuit Losail, yaitu MotoGP Qatar dan MotoGP Doha, lewat Maverick Vinales dan Fabio Quartararo. Yamaha berhasil membuktikan setelah motor mereka ampuh dan mampu menaklukkan pembalap-pembalap Ducati di dua seri balapan.

Anggaran Terbatas, Sejumlah KONI Provinsi Terancam Tak Ikut PON Papua 2021

02-04-2021 | 17:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI), Letjen TNI (Purn) Marciano Norman mengapresiasi dan berharap adanya solusi dalam rapat kesiapan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Tahun 2021 di Papua.

"Alhamdulillah Ketua DPD RI telah mengambil inisiatif yang luar biasa," katanya pada rapat yang diselenggarakan DPD RI dihadiri berbagai lembaga antara lain DPD RI, Kementerian Pemuda dan Olahraga, Kementerian Dalam Negeri, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Kejaksaan Agung, KONI Pusat, para Gubernur dan KONI Provinsi, Rabu (01/04/2021).

4 Atlet dan 1 Pelatih Perpani Kepri Masuk Binaan PPLP

02-04-2021 | 11:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pandemi Covid-19 tidak menyurutkan semangat latihan para atlet panahan di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) untuk bisa maraih prestasi.

Persatuan Panahan Indonesia (Perpani) Kepri bahkan mendapat kuota 4 atlet dan 1 pelatih untuk menjadi atlet binaan Pusat Pembinaan dan Pelatihan Pelajar (PPLP).

Hasil Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2022, Jerman Dibungkam Makedonia Utara

01-04-2021 | 10:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sejumlah laga Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa dimainkan pada Kamis (1/4/2021) dini hari WIB. Berikut hasil lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2022.

Pada grup B, Spanyol sudah berhasil unggul 2-0 di babak pertama lewat gol Daniel Olmo di menit ke-34 dan gol Ferran Torres dua menit berselang.

Berstatus Bebas Transfer, Sergio Aguero Resmi Tinggalkan Man City

30-03-2021 | 09:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sergio Aguero resmi meninggalkan Manchester City di akhir musim seiring ketiadaan kesepakatan perpanjangan kontrak.

Manchester City memastikan kepergian Aguero di akhir musim. Perwakilan Man City, Khaldoon Al Mubarak menyatakan bahwa Sergio Aguero punya kontribusi besar di balik sukses Man City.

Telkomsel Beri Apresiasi Para Gamers Berprestasi

29-03-2021 | 11:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Medan - Telkomsel menyadari bahwa produk digital dan layanan telekomunikasi menjadi kebutuhan vital bagi kehidupan sehari-hari, terlebih di tengah pandemi ketika sebagian masyarakat masih memusatkan kegiatannya di rumah. Hal ini dapat dilihat dari kenaikan pemanfaatan layanan broadband 4G LTE di Sumatera.

Catatan tersebut pun berbanding lurus dengan peningkatan penggunaan transaksi layanan mobile games oleh pelanggan Telkomsel Sumatera hingga 111% di tahun 2020. Telkomsel juga terus berkomitmen menghadirkan jaringan 4G LTE terdepan untuk mendukung kelancaran produktivitas yang memanfaatkan layanan broadband.

Hasil Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2022, Jerman dan Italia Raih Poin Penuh

29-03-2021 | 11:01 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pertandingan-pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2022 masih berlangsung hingga akhir pekan kemarin. Berikut hasil lengkap kualifikasi Piala Dunia 2022 termasuk kemenangan timnas Italia dan Jerman.

Spanyol mengemas kemenangan kedua di fase kualifikasi. Sempat tertinggal dari Georgia, La Furia Roja mengemas tiga poin berkat kemenangan 2-1. Sementara Swedia menang 3-0 atas Kosovo, namun Zlatan Ibrahimovic belum mencetak gol setelah comeback membela timnas Blaugult.