Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Mahfud MD Nilai TNI Kecolongan Loloskan Enzo Zenz di Akmil

10-08-2019 | 09:19 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) RI Mahfud MD menyebut TNI kecolongan karena menerima calon taruna di Akademi Militer (Akmil) bernama Enzo Zenz Allie, warga keturunan Perancis, yang terindikasi jadi simpatisan organisasi terlarang di Indonesia Hizbut Thahrir Indonesia (HTI).

Bawaslu Dorong Pemerintah Segera Bentuk Peradilan Pemilu

09-08-2019 | 19:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Badan Pengawas Pemilu Abhan mendorong pemerintah segera membentuk peradilan pemilu untuk memenuhi amanat UU 10/2016 tentang Pemilihan Umum Kepala Daerah.

Ini Fatwa MUI Soal Pengawetan dan Pendistribusian Daging Kurban

09-08-2019 | 18:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Majelis Ulama Indonesia mengeluarkan fatwa tentang "Pengawetan dan Pendistribusian Daging Kurban dalam Bentuk Olahan" yang dipublikasikan kepada wartawan di Jakarta, Jumat (9/8/2019).

Pentingnya Kebersihan Pemotongan Hewan Kurban

09-08-2019 | 18:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Perhimpunan Pakar Gizi dan Pangan (Pergizi) Prof Hardinsyah menyebut kebersihan mutlak diharuskan dalam proses pemotongan hewan kurban hingga penyebaran daging korban kepada masyarakat untuk mencegah kontaminasi bakteri pada daging.

Mendagri Surati Kepala Daerah Antisipasi Dampak Kekeringan

09-08-2019 | 10:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Dalam Negeri, Tjahjo Kumolo meminta seluruh Kepala Daerah (dalam hal ini Gubernur) untuk menjaga pasokan air sebagai dampak kemungkinan terjadinya kekeringan yang melanda sejumlah daerah.

Kemenpan-RB Belum Putuskan Formasi, Seleksi CPNS 2019 Terancam Molor

08-08-2019 | 20:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB) belum memutuskan formasi untuk seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) tahun 2019 lantaran terdapat sejumlah instansi baik pusat maupun daerah yang belum mengajukan formasi. Seleksi CPNS diperkirakan molor.

BRG Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur Pembasahan di Lahan Bekas Kebakaran

08-08-2019 | 16:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Badan Restorasi Gambut (BRG) memprioritaskan pembangunan sekat kanal dan sumur bor di lebih dari 2.6 juta hektar lahan yang menjadi wilayah tugas BRG.

Pushidrosal Dukung Data Pasang Surut Survei Bersama Tiga Negara di Selat Malaka-Singapura

08-08-2019 | 15:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pusat Hidrografi dan Oseanografi TNI Angkatan Laut (Pushidrosal) mendukung data pasang surut (pasut) di tiga lokasi dalam survei hidrografi bersama tiiga negara pantai yaitu Indonesia, Malaysia, dan Singapura guna memperbarui Peta Laut Elektronik Selat Malaka dan Selat Singapura (Malacca Singapore Strait-Electronic Navigational Charts/MSS-ENC).