Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Setelah Tiga Dekade, Festival Istiqlal Siap Dihidupkan Kembali dengan Semangat Baru

16-11-2024 | 12:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Setelah absen selama lebih dari 30 tahun, Kementerian Agama (Kemenag) berencana untuk menghidupkan kembali Festival Istiqlal, sebuah perayaan seni dan budaya Islam Indonesia.

Rencana ini mulai digodok melalui Focus Group Discussion (FGD) bertajuk 'Road to Festival Istiqlal III' yang digelar di Jakarta pada Rabu (13/11/2024). Diskusi ini melibatkan penyelenggara Festival Istiqlal I dan II, serta Staf Khusus Menteri Agama, Farid Saenong.

Dukungan Istri Penyemangat Prajurit, Dr Aqua Dwipayana Apresiasi Jalasenastri Lanal Bandung

16-11-2024 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Bandung - Pakar Komunikasi dan Motivator Nasional Dr Aqua Dwipayana menyampaikan apresiasi mendalam kepada para pengurus dan anggota Jalasenastri. Peran mereka selama ini di rumah tangga hebat dan luar biasa.

Viva Yoga Sebut Revitalisasi Kawasan Transmigrasi untuk Mendukung Program Food Estate

15-11-2024 | 20:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Menteri Transmigrasi (Wamentrans) Viva Yoga Mauladi mengucapkan terima kasih dan mengapresiasi Ketua DPD Sultan B Najamuddin terkait usulan perlunya integrasi program transmigrasi dan food estate.

Pengukuhan Kepengurusan KWP 2024-2026, Ariawan: Saatnya Bersinergi dan Berkolaborasi

15-11-2024 | 20:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kepengurusan Koordinatoriat Wartawan Parlemen (KWP) periode 2024-2026 resmi dikukuhkan Kesetjenan DPR RI/MPR RI/DPD RI. Ariawan kembali menakhodai kepengurusan KWP untuk dua tahun ke depan.

Presiden Prabowo Subianto Terima Penghargaan Tertinggi Peru 'Grand Cross of the Order of the Sun'

15-11-2024 | 14:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dalam kunjungan kenegaraan bersejarahnya ke Peru, Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, dianugerahi penghargaan tertinggi 'Grand Cross of the Order of the Sun of Peru' oleh Pemerintah Peru.

Tanda kehormatan ini diserahkan langsung oleh Presiden Dina Boluarte dalam sebuah upacara resmi yang berlangsung di Istana Pemerintahan di Lima pada Kamis (14/11/2024), dan turut disaksikan oleh sejumlah pejabat tinggi negara.

MK Putuskan Pejabat hingga Aparat Hukum Langgar Netralitas Pilkada Bisa Dipidana!

15-11-2024 | 09:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Mahkamah Konstitusi (MK) mengabulkan gugatan mengenai kepastian sanksi pelanggaran netralitas pejabat negara, pejabat daerah dan TNI/Polri dalam Pilkada. MK memutuskan pejabat daerah dan TNI/Polri dapat disanksi pidana jika melanggar netralitas.

Kejutkan Dunia Islam dan Arab, Indonesia Berpeluang Jadi Sekjen OKI ke Depannya

15-11-2024 | 08:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Umum Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina KH Bachtiar Nasir mengatakan, pidato Wakil Menteri Luar Negeri RI Anis Matta dalam KTT Luar Biasa OKI dan Liga Arab telah menggucang dunia, terutama di dunia Islam dan negara-negara Arab.

Ketua DPD RI Minta Program Transmigrasi Diintegrasikan dengan Program Food Estate

15-11-2024 | 08:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Sultan B Najamuddin menyarankan agar pemerintah mengintegrasikan program transmigrasi dengan program food estate dalam mengurai persoalan kependudukan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat saat ini.