Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Peringati Hari Lingkungan Hidup Sedunia, UNDP Indonesia Rilis Pesan Video dalam 5 Bahasa

05-06-2022 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakata - Pada Minggu (5/6/2022) ini, bertepatan dengan Hari Lingkungan HIdup Sedunia. Tema Hari Lingkungan Hidup Sedunia tahun ini adalah 'Kita Hanya Memiliki Satu Bumi'. Sebuah tema yang mengedepankan pentingnya aksi perlindungan rumah bersama kita, planet bumi.

Ilmuwan Umumkan Emisi Karbon Dioksida Global Tembus Level Tertinggi

04-06-2022 | 17:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ilmuwan federal mengumumkan jumlah emisi karbon dioksida telah melesat di level tertinggi melewati rekor sejarah. Catatan itu bahkan lebih tinggi 50 persen lebih tinggi daripada masa pra-industri.

Pemerintah dan DPR Diharapkan Membuat UU Perubahan Iklim

30-05-2022 | 18:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta-Ketua DPR RI Puan Maharani mengingatkan pentingnya mitigasi bencana bagi wilayah Indonesia yang rawan dilanda bencana alam. Direktur Eksekutif Nasional Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Zenzi Suhadi mengapresiasi pernyataan tersebut.

BMKG Prediksi Hujan Lebat di Sejumlah Wilayah Indonesia

17-05-2022 | 10:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan potensi turunnya hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang di sejumlah daerah di Indonesia.

Hujan lebat disertai petir berpotensi terjadi di beberapa provinsi di Jawa, Kalimantan, Sumatra dan Sulawesi.

Suhu Bumi Diprediksi Naik 1,5 Derajat Celcius 5 Tahun Lagi

10-05-2022 | 15:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Upaya manusia untuk mendinginkan suhu Bumi menghadapi banyak tantangan. Dunia menghadapi kemungkinan 50% pemanasan global hingga 1,5 derajat Celsius di atas tingkat masa pra-industri pada 2026 atau dalam lima tahun ke depan. Prediksi ini disampaikan World Meteorological Organization (WMO).

Butuh Komitmen Bersama dalam Mengatasi Perubahan Iklim

22-04-2022 | 11:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPR Puan Maharani mengatakan, sebelum membuka pertemuan antar-parlemen sedunia ke-144 pada 20-24 Maret 2022 lalu di Bali, setiap delegasi yang hadir menanam satu pohon di Nusa Dua.

Penanaman itu merupakan simbol komitmen semua anggota parlemen terhadap dampak perubahan (kekacauan) iklim yang tengah melanda bumi.

Ilmuwan Konfirmasi Dampak Perubahan Iklim Berkontribusi pada Krisis Kemanusiaan

07-04-2022 | 09:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jenewa - Federasi Internasional Perhimpunan Palang Merah dan Bulan Sabit Merah (IFRC) mengimbau untuk aksi lokal dan pengalokasian pendanaan kepada masyarakat yang rentan dalam menghadapi dampak kemanusian terkait kiris iklim yang dikonfirmasi pada laporan yang diluncurkan oleh ilmuwan akibat perubahan iklim.

Tolak Eksploitasi Blok Wabu, PRIMA Intan Jaya Apresiasi Gubernur dan Tim Advokasi Tivamaiva

30-03-2022 | 09:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Papua - Masyarakat Intan Jaya, Papua, dengan tegas menyatakan penolakan eksploitasi wilayah pegunungan Blok Wabu yang disebut memiliki kandungan emas yang sangat besar.