-->
Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Uni Eropa Target Penurunan Emisi 40 Persen

27-10-2014 | 09:23 WIB

BATAMTODAY.COM - Uni Eropa hendak mendemonstrasikan kemampuan untuk bertindak, dengan kesepakatan perlindungan iklim yang dicapai di Brussel setelah perundingan alot.


Wah, Pemenggalan Kepala Kura-kura Jadi Acara 'MasterChef' di TV Vietnam

25-10-2014 | 11:46 WIB

BATAMTODAY.COM - SEBUAH acara kuliner yang ditayangkan di salah satu stasiun televisi di Vietnam didera kritik tajam dari pemerhati hewan. Dalam acara bernama Vua Dau Dep, versi Vietnam dari reality show di US "MasterChef" itu dikritik habis-habisan karena menayangkan aksi pemenggalan kepala kura-kura -beberapa di-zoom.

Target Penurunan Emisi di Eropa Tidaklah Cukup

25-10-2014 | 10:12 WIB

BATAMTODAY.COM - SEMUA sudah mengetahui dampak pemanasan global. Setiap hari ada berita mengenai mencairnya gletsyer Himalaya, lumernya lapisan es di kutub dan bahaya naiknya permukaan air laut yang mengancam negara-negara di kawasan pantai.

Bapedal Batam Akan Periksa Lima Saksi Pembuangan Limbah di Tanjungpiayu

24-10-2014 | 16:55 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Badan Pengendalian Dampak Lingkungan (Bapedal) Kota Batam akan memeriksa lima orang saksi terkait pembuangan limbah glasswool di lahan kosong dekat pemukiman warga Pancur Swadaya, Kelurahan Tanjungpiayu, Kecamatan Seibeduk. Pemeriksaan saksi itu dijadwalkan mulai pekan depan.

Hijaukan Batam, Bank Danamon Tanam 200 Pohon

24-10-2014 | 12:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Bank Danamon berkomitmen ikut menjaga lingkungan Batam dengan melakukan penanaman 200 pucuk pohon berbagai jenis, Jumat (24/10/2014).


Warga Desak Bapedal Batam Tangkap Pemilik Limbah di Tanjungpiayu

23-10-2014 | 16:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Warga Pancur Swayada, Kelurahan Tanjungpiayu, Seibeduk, mengaku terkena penyakit gatal-gatal sepekan belakangan ini. Mereka menuding penyakit gatal-gatal itu timbul setelah limbah milik PT Peng Yap M & E System dibuang di dekat pemukiman warga atau tepatnya di tanah kosong dekat SMP Negeri 40 Batam.

Bencana Longsor Ancam Ibu Kota Anambas

23-10-2014 | 13:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tarempa - Bencana longsor sangat berpotensi mengancam wilayah Tarempa, ibu kota Kabupaten Kepulauan Anambas. Hal itu disebabkan kondisi geologi Tarempa lebih banyak bebatuan dibanding tanah.

Orangutan yang Merokok dengan Leher Dirantai Akhirnya Disita Polisi

23-10-2014 | 11:09 WIB

BATAMTODAY.COM - Primata orangutan merokok dengan leher terbelit rantai besi di Dusun Bagan Kajang, Desa Ratu Elok, Kecamatan Manis Mata, Kabupaten Ketapang akhirnya disikapi jajaran Kepolisian Sektor Manis Mata yang bergerak cepat dan menindaklanjuti informasi publik tersebut.