Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Tindaklanjuti Arahan Presiden, Mendag Terbitkan Permendag 22 Tahun 2022

29-04-2022 | 15:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah melalui Kementerian Perdagangan melarang sementara ekspor bahan baku dan produk minyak goreng ke luar negeri. Larangan sementara tersebut tertuang dalam Peraturan Menteri Perdagangan Nomor 22 Tahun 2022 tentang Larangan Sementara Ekspor Crude Palm Oil, Refined, Bleached And Deodorized Palm Oil, Refined, Bleached And Deodorized Palm Olein, Dan Used Cooking Oil.

Lebih Praktis dan Efisien, Kuningan Guest House BP Batam Kini Bisa Dipesan Secara Daring

29-04-2022 | 11:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Badan Pengusahaan Batam (BP Batam) akhirnya menghadirkan Kuningan Guest House (KGH) Jakarta pada platform pemesanan hotel secara daring, bekerja sama dengan online travel agent (OTA).

Larangan Ekspor CPO Harus Mampu Jawab Kelangkaan Minyak Goreng dan Stabilkan Harga

29-04-2022 | 10:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani mengapresiasi Pemerintah yang mengeluarkan kebijakan larangan ekspor bahan baku minyak goreng dan minyak goreng. Ia berharap agar kebijakan ini bisa menjadi solusi terhadap permasalahan minyak goreng selama ini.

Jelang Idul Fitri 1443 H, TelkomGroup Pastikan Kualitas Infrastruktur dan Layanan Tetap Prima

28-04-2022 | 15:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dalam rangka menyambut Hari Raya Idulfitri 1443 H, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) secara berkelanjutan terus memastikan sekaligus mengawal kesiapan seluruh infrastruktur dan layanan demi memberikan kualitas pelayanan terbaik bagi pelanggan.

Telkomsel Orbit Hadirkan Ekstra Kemudahan dan Keuntungan untuk Tingkatkan Pengalaman Digital Mudik

28-04-2022 | 14:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sebagai wujud nyata komitmen dalam mendukung produktivitas dan perluasan adopsi gaya hidup digital masyarakat Indonesia, Telkomsel membuka saluran pembelian modem maupun paket data Orbit yang lebih luas dengan beragam program menguntungkan seperti diskon modem hingga 50 persen dan paket data tambahan hingga 150 GB. Beragam kemudahan dan keuntungan tersebut hanya tersedia selama periode arus mudik dan balik Lebaran tahun ini, yaitu 26 April - 8 Mei 2022.

Kolaborasi Telkomsel dan Ancol Perkuat Wisata Indonesia menuju Smart & Green Theme Park

28-04-2022 | 14:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Guna mengakselerasi transformasi lintas industri, Telkomsel menjalin kolaborasi dengan PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk (Ancol) dalam implementasi digitalisasi dan teknologi internet-of-things (IOT) di beberapa destinasi wisata yang berada di bawah pengelolaan PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk, termasuk arena Taman Impian Jaya Ancol di Jakarta. Komitmen kolaborasi tersebut ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman tentang Penerapan Smart & Green Theme Park pada Destinasi Wisata antara kedua pihak di Jakarta (25/4/2022).

Mudik Bareng 2022, XL Axiata Fasilitasi 660 Mitra Penjualan Pulang Kampung

28-04-2022 | 14:09 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) kembali menggelar program Mudik Bareng bagi para mitra penjualan produk layanan XL Axiata dari wilayah Jabodetabek. Sedikitnya 660 peserta mengikuti program ini, dengan tujuan ke sejumlah kota di Jawa Tengah, DI Yogyakarta, dan Jawa Timur.

Yayasan Muslim Sinar Mas Land Gelar Program Berantas Buta Al-Quran Bersama 50 Masjid di Balikpapan Kaltim

28-04-2022 | 12:37 WIB

BATAMTODAY.COM, Balikpapan - Bulan Ramadan merupakan momen turunnya Kitab Suci Al-Qur'an sehingga menjadi momentum yang baik untuk mempelajari, membaca, memahami, dan mengamalkan Al-Quran.

Di bulan suci ini, Sinar Mas Land melalui Yayasan Muslim Sinar Mas Land (YMSML) menginisiasi sebuah program cara cepat membaca Al-Qur'an bernama Berantas Buta Al-Quran (BBQ) 2022.