Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Utang LN RI Turun 9 Miliar Dollar AS di Triwulan III 2022

16-11-2022 | 09:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia pada triwulan III 2022 kembali menurun. Posisi ULN Indonesia pada akhir triwulan III 2022 tercatat sebesar 394,6 miliar dolar AS, turun dibandingkan dengan posisi ULN pada triwulan II 2022 sebesar 403,6 miliar dolar AS, atau mengalami penurunan sebesar 9 miliar dollar AS.

Telkomsel Buka Pendaftaran Program IndonesiaNEXT Season 7

16-11-2022 | 08:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Telkomsel menghadirkan program IndonesiaNEXT Season 7, membuka peluang lebih luas bagi seluruh pemuda Indonesia untuk meningkatkan kompetensi, skill, dan kapabilitas digital mereka agar dapat menjadi talenta digital berkualitas dan berdaya saing global.

Pada tahun ketujuh penyelenggaraannya, IndonesiaNEXT konsisten berfokus pada pengembangan skill digital bagi talenta muda yang sangat dibutuhkan untuk membawa Indonesia bersaing di sektor dunia digital.

Wotld Bank Dukung Berdayakan G20 dan Kekuatan ASEAN untuk Transisi Energi di Indonesia

15-11-2022 | 14:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - World Bank menyatakan siap mendukung langkah transisi energi di Indonesia guna mengurangi emisi karbon, antara lain melalui pembangunan energi baru terbarukan seperti energi surya, angin, dan hydro.

PR Leader Pegadaian Borong Penghargaan di Ajang PR Indonesian Award

15-11-2022 | 13:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Surabaya - Jajaran Publik Relation (PR) Leaders Pegadaian memborong penghargaan di ajang Jambore PR INDONESIA (JAMPIRO) yang ke-8 tahun 2022 di Surabaya, pada pagelaran Insan PR Indonesia yang dilaksanakan pada Kamis (10/11/2022).

Direktur Utama PT Pegadaian, Damar Latri Setiawan, meraih penghargaan Kategori Pemimpin Terpopuler di Media Sosial berdasarkan penilaian sebuah lembaga konsultan media monitoring.

November Ini, UNIQLO Luncurkan Dua Koleksi UT Popular Makoto Shinkai dan SPY X FAMILY

15-11-2022 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Perusahaan ritel pakaian asal Jepang UNIQLO mengumumkan akan meluncurkan dua koleksi UT yang berkolaborasi dengan sutradara anime Makoto Shinkai serta anime SPY X FAMILY.

Koleksi kolaborasi UT x Makoto Shinkai dirilis mulai 14 November, sedangkan koleksi UT SPY X FAMILY akan diluncurkan pada 25 November mendatang. Semua koleksi akan bisa didapatkan di seluruh toko UNIQLO di Indonesia dan UNIQLO.com.

Makin Terasa Aman dengan Kehadiran TAPO dan VIGI

15-11-2022 | 09:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta – Upaya menjaga keamanan lingkungan sangat penting untuk dilakukan. Salah satu caranya dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi saat ini, seperti penggunaan Closed Circuit Television (CCTV). CCTV dapat memantau segala aktivitas yang terjadi, meningkatkan pengawasan, serta menghindari kejadian yang tidak diinginkan.

Hadir di Side Event KTT G20, XL Axiata Business Solutions Unjuk Solusi 5G Smart Mining

14-11-2022 | 18:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Nusa Dua - PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) melalui XL Axiata Business Solutions (XLABS) melihat besarnya manfaat layanan 5G untuk layanan kalangan korporasi dan UMKM. Untuk itu, bersamaan dengan penyediaan jaringan 5G oleh XL Axiata untuk mendukung Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Bali, XLABS juga mengenalkan sejumlah solusi digital yang akan siap disediakan di jaringan 5G.

XL Axiata Bangun Sarana Air Bersih dan Jembatan Desa di Banyuasin Sumsel

14-11-2022 | 17:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Banyuasin - Presiden Direktur & CEO PT XL Axiata Tbk (XL Axiata), Dian Siswarini meresmikan proyek sarana air bersih dan jembatan desa di Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan. Kedua proyek telah siap pakai dan berlokasi di Desa Talang Lubuk, Kecamatan Sumber Marga Telang.