Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Polda Kepri Gandeng Instansi Terkait Telusuri Peredaran Beras 'Palsu'

26-05-2015 | 13:13 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Polda Kepulauan Riau (Kepri) menggandeng Dinas Perindustrian dan Perdagangan Energi Sumberdaya Mineral (Disperindag), Bulog, Karantina serta Balai POM se Kepri menggelar sidak di pasar mengantisipasi maraknya isu beras 'palsu' dari Tiongkok yang beredar.

PNE Electric Sdn Bhd Investasi 10 Juta Dolar ke Batam

25-05-2015 | 18:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Konsulat Jenderal RI di Johor Bahru, Malaysia, beserta perwakilan PNE Electrik Sdn Bhd mengunjungi kantor Badan Pengusahaan (BP) Batam, Senin (25/5/2015). PNE Electric tertarik berinvestasi di Batam dan telah menyiapkan dana investasi sebesar 10 juta US dolar.

Wabah Batu Akik Turut Dongkrak Penjualan Emas di Batam

25-05-2015 | 08:18 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Akibat indeks penjualan naik namun nilai rupiah melemah, harga jual beli emas di pasaran tidak stabil. Harga yang sebelumnya turun, memasuki pekan ketiga Mei 2015 ini malah mengalami kenaikan.

Lantunkan 'Hang Tuah', Sani Minta Pasar Dabo Jadi Simbol Kebangkitan Ekonomi Kerakyatan di Lingga

23-05-2015 | 14:18 WIB

BATAMTODAY.COM, Dabosingkep - Lagu berjudul "Hang Tuah" ternyata menjadi pembuka dalam peletakan batu pertama peresmian pembangunan pasar sayur dan revitalisasi pasar ikan di Pasar Dabo, Sabtu (23/5/2015). Lagu itu dilantunkan langsung oleh Gubernur Kepulauan Riau, Muhammad Sani, saat meresmikan.

Pramuwisata di Batam Wajib Berlisensi

23-05-2015 | 11:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pemerintah Kota (Pemko) Batam akan menerbitkan lisensi bagi pramuwisata (tour guide) untuk pelayanan yang prima serta memberikan kepercayaan kepada wisatawan saat berkunjung ke Batam.

Investor Jepang di Batam Curhat Masalah Keamanan dan Demo Buruh

22-05-2015 | 13:57 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Konsulat Jenderal (Konjen) Jepang di Medan, Hirofumi Morikawa melakukan kunjungan kehormatan kepada Badan Pengusahaan (BP) Batam pada Kamis (21/5/2015) yang diterima langsung oleh Direktur Promosi dan Humas, Purnomo Andiantono didampingi Seksi Penyiapan Media Promosi, Ariastuty Sirait.

Batam Bisa Jadi Hub Jaringan Telekomunikasi Bawah Laut ke Luar Negeri

21-05-2015 | 19:03 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kota Batam yang dekat dengan negara-negara tetangga diharapkan bisa menjadi penghubung (hub) jaringan telekomunikasi kabel bawah laut yang menuju ke luar negeri. Hal tersebut disampaikan oleh Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo), Rudiantara, ketika usai berkunjung ke kantor Badan Peungusahaan (BP) Batam, Kamis (21/5/2015) siang.

Indeks Keyakinan Konsumen Kota Batam Bulan Mei Meningkat 1,3 Poin dari April 2015

21-05-2015 | 16:55 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Adanya penundaan kenaikan BBM di bulan Mei 2015 dan rencana perubahan waktu kenaikan BBM menyebabkan Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) kota Batam pada Mei 2015 mengalami sedikit perbaikan.