Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

FAM Indonesia Rayakan Ulang Tahun Ketiga

04-03-2015 | 14:31 WIB

BATAMTODAY.COM, Kediri - Forum Aktif Menulis (FAM) Indonesia merayakan hari lahirnya yang ke-3 pada Ahad (1/3/2015). Perhelatan ultah ke-3 ini ditandai dengan pemotongan tumpeng dan doa bersama sebagai tanda syukur atas eksisnya komunitas penulis yang berbasis di Pare, Kediri, Jawa Timur, itu.

Kasus Putus Sekolah Enam Siswi SMAN 5 Bintan Akibat Hamil Dinilai Coreng Dunia Pendidikan

04-03-2015 | 08:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Kasus putus sekolah enam siswi SMA Negeri 5 Bintan akibat hamil, dinilai mencoreng dunia pendidikan di Bintan. Masalah ini dinilai memprihatinkan karena menyangkut krisis moral di kalangan pelajar. (Baca: Enam Siswi SMAN 5 Bintan Terpaksa Putus Sekolah Karena Hamil)

Enam Siswi SMAN 5 Bintan Terpaksa Putus Sekolah Karena Hamil

02-03-2015 | 16:06 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Enam orang siswa SMA Negeri 5 Bintan terpaksa putus sekolah karena hamil. Diduga, keenam siswa itu terlihat dalam pergaulan bebas.

Guru Jangan Buat PTK Hanya untuk Naik Pangkat

02-03-2015 | 08:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Guru diminta tidak membuat penilaian tindakan kelas (PTK) hanya untuk naik pangkat. Guru harus membiasakan diri membuat PTK demi meningkatkan kemampuan sebagai upaya mencari solusi terhadap suatu permasalahan dalam belajar mengajar di kelas.

Program Beasiswa untuk Persiapan SDM Bandara Busung Dipertanyakan

02-03-2015 | 08:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Pembangunan bandara di Busung di kawasan industri Bintan Lobam yang sudah berjalan sejak beberapa tahun lalu. Sejumlah tenaga ahli juga sudah disiapkan oleh Pemerintah Provinsi Kepri melalui program beasiswa. Namun persiapan sumber daya manusia itu dinilai kurang memperhatikan anak-anak tempatan di wilayah Bintan bagian utara.

Hasil UN Disepakati Jadi Pertimbangan Masuk PTN

27-02-2015 | 10:11 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Hasil ujian nasional (UN) tahun 2015 disepakati sebagai pertimbangan dalam seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri (SNMPTN). Namun pertimbangan ini diserahkan sepenuhnya kepada masing-masing perguruan tinggi negeri (PTN) karena memiliki kekhasan sendiri.

Milad III Pesantren Khaira Ummah, Buktikan Mimpi Anambas

26-02-2015 | 18:43 WIB

BATAMTODAY.COM, Tarempa - Hanya butuh waktu tiga tahun, sebuah pondok pesantren modern Khaira Ummah dapat membuktikan mimpi masyarakat Kabupaten Kepulauan Anambas untuk menciptakan anak-anak penghafal Alquran. Hal ini disampaikan langsung oleh pimpinan Yayasan Khaira Ummah Anambas, Sasmiruddin, pada milad III pondok pesantren tersebut, Kamis (26/2/2015) siang.

Desain Ruang Kelas Pengaruhi Kemampuan Akademis

25-02-2015 | 11:44 WIB

BATAMTODAY.COM - Ruang kelas yang dirancang dengan baik meningkatkan kemampuan akademis murid-murid sekolah dasar, menurut hasil riset.