Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Indonesia Kekurangan 520 Ribu Guru SD

15-12-2015 | 15:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Meskipun tidak sedikit Universitas yang meluluskan sarjana pendidikan setiap tahunnya, ternyata Indonesia masih saja terus kekurangan tenaga pendidik guru.


Program Wintercamp, UIB Kirim 43 Mahasiswa dan Pelajar ke Tiongkok

15-12-2015 | 14:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam -  Universitas Internasional Batam (UIB) melepas mahasiswa dan pelajar yang mengikuti program Wintercamp ke Tiongkok, Senin (14/12/2015) malam.


Wali Kota Tanjungpinang Terima Adiwiyata Nasional

15-12-2015 | 08:13 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sekolah Menengah Kejuraan Negeri (SMKN) I, SMPN 4 dan SMPN 2 Tanjungpinang menerima penghargaan Adiwiyata Nasional dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia pada 2015. 

Pemerintah Harus Segera Terapkan Satu Kurikulum Pendidikan

14-12-2015 | 18:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) diminta untuk segera menerapkan satu kurikulum untuk menjalankan pendidikan di Indonesia. Pasalnya Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) KTSP 2006 dan Kurikulum 2013 (K-13) yang diterapkan saat ini dinilai blunder dan membingungkan.

Menjaga Bahasa Indonesia di Era MEA

14-12-2015 | 13:57 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) akan bergulir sekitar 17 hari kedepan, segala sesuatu telah dipersiapkan oleh negara-negara Asean untuk berbenah diri jika tidak mau menjadi korban.

Jika Terindikasi Menganiaya, Oknum Guru Perlu Dikarantina dan Dibina

08-12-2015 | 16:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Peristiwa dugaan kekerasan yang dilakukan oleh oknum guru terhadap siswa terus terulang. Terakhir kasus oknum guru yang melakban 7 para siswa SD Adven, Batam.

Kadisdik Batam Belum Bisa Tindak Guru Lakban 7 Murid

08-12-2015 | 13:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Batam, Muslim Bidin mengaku belum bisa mengambil tindakan mengenaii kasus guru melakban 7 para siswa SD Adven. Senin (07/12/2015) pukul 10.00 Wib.


Lakban Mulut Siswanya Karena Berisik, Guru SD Adven Ini Akan Ditindak

07-12-2015 | 19:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Metode penegakan disiplin terhadap anak didik, layaknya 'makan buah simalakama'  bagi seorang Pendidik di era sekarang ini. Disamping sudah usang, metode itu nantinya akan berbuah petaka dan menjadi dilema dalam dunia pendidikan. Hanya saja disatu sisi, metode itu baik bagi pembentukan moral anak didik, namun disisi lain metode tersebut dinilai mengganggu psikologis anak.