Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Mantan Wabub Natuna Bantah Seluruh Keterangan Saksi dan BAP Polda Kepri

13-08-2016 | 09:14 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Persidangan yang mengagendakan mendengar keterangan saksi kasus korupsi dana Bansos kepada LSM Badan Perjuangan (BP) Migas Kabupaten Natuna menghadirkan mantan Wakil Bupati Natuna Imalko. Sedangkan yang menjadi terdakwa adalah Erianto dan M. Nazir di Pengadilan Tipikor Tanjungpinang, Jumat (12/8/2016).

Di Hari Kemerdekaan RI, Polair Kepri Tenggelamkan 10 Kapal Asing

12-08-2016 | 19:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Di hari Kemerdekaan Republik Indonesia, 17 Agustus 2016 mendatang, Polisi Perairan (Polair) Polda Kepri akan menenggelamkan 10 kapal asing pelaku ilegal fishing yang ditangkap karena melanggar hukum Indonesia.

Dukung KJJ, Aroma Suap Oknum DPRD Anambas Semakin Menyengat

12-08-2016 | 18:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kepulauan Anambas, yang beranggotakan, Muhamad Da i, Yusli YS, Haji Danun, Julius, dan Adnan Nala, menyatakan mendukung PT Kartika Jemaja Jaya (KJJ) untuk membangun pabrik kayu di Pulau Jemaja, Kabupaten Anambas.

PH Terdakwa Pencabulan Minta Majelis Hakim Bebaskan Kliennya dari Hukuman

12-08-2016 | 18:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Penasehat Hukum (PH) terdakwa RP (17), yang dituntut 1 tahun penjara atas pencabulan yang dilakukan terhadap anak di bawah umur, sebut saja Bunga (14), Muhammad Indra Kelana SH, meminta majelis hakim untuk memberikan hukuman pembinaan kepada kliennya.

Polair Kepri Amankan 20 Ton Ikan Tangkapan di Lingga

12-08-2016 | 17:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Polisi Perairan (Polair) Polda Kepri juga mengamankan barang bukti hasil tangkapan dua kapal ikan, KM Samudera Selatan GT 14 dan KM Sinar Utama GT 14,  yang berasal dari Riau.

Kepergok Mencuri, Tiga Anak di Bawah Umur Diamankan Polisi Bintan

12-08-2016 | 16:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Kepergok mencuri sejumlah barang  di salah satu dormitori Lagoi, tiga anak yang masih berstatus sebagai pelajar diamankan polisi. Mereka itu adalah GL (13),  RO (12 ) dan HN  (12). Mereka dilaporkan oleh pemilik dormitori. Kamis (11/8/2016).

 

Kemenkum HAM Akui Simpan Video Testimoni Freddy Budiman

12-08-2016 | 15:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kepala Bagian Humas Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjen PAS) Kemenkum HAM Akbar Hadi saat dikonfirmasi membenarkan hal tersebut. Menurutnya, rekaman diambil hanya untuk dokumentasi dan sudah mendapat izin dari Freddy Budiman.

 

Pengacara PT KJJ Tuding Masyarakat Anambas Dimotori Orang yang Punya Kepentingan

12-08-2016 | 15:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Penasehat Hukum (PH) PT Kartika Jemaja Jaya (KJJ), Urip Santoso, menuding masyarakat yang menolak kehadiran PT KJJ di Pulau Jemaja dimotori oleh orang-orang yang memiliki kepentingan.