Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

KCW Minta KPK Usut Tuntas Kasus Korupsi Dana Bansos Batam

24-02-2017 | 10:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - LSM Kepri Corruption Watch (KCW) meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk mengusut tuntas dugaan korupsi dana hibah dana Bansos Batam tahun 2011-2012 sebesar Rp66 miliar.

Selipkan Sabu Dalam Bra, Modus Kurir Narkoba Kelabui Petugas Bandara

24-02-2017 | 09:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Mardalena alias Lena, kurir sabu yang tertangkap di Bandara Hang Nadim Batam pada 2 Oktober 2016, menjalani persidangan di Pengadilan Negeri (PN) Batam, Kamis (23/2/2017) sore.

Banyak Warga Terjaring Razia Lalin Karena Susah Urus KTP Batam

24-02-2017 | 08:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Razia rutin yang dilakukan Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Barelang sejak awal Februari kemarin, banyak ditemukan pelanggaran dari pengendara yang tidak memiliki SIM.

ATB Putus Sambungan Pipa Ilegal di Teluk Bakau dan Kampung Jabi

24-02-2017 | 08:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Aksi pencurian air dari jaringan pipa PT Adhya Tirta Batam (ATB) kembali ditemukan dan "digulung" oleh tim gabungan ATB bersama aparat kepolisian, Kamis (23/2/2017).

Mantan Wako Ahmad Dahlan dan Jaksa Kejati Kepri Dikabarkan Diperiksa KPK

23-02-2017 | 20:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Mantan Walikota Batam, Ahmad Dahlan, dan sejumlah pejabat Pemko Batam bersama penyidik Kejaksaan Tinggi Kepri, diinformasikan dipanggil dan diperiksa Komisi Peberantasan Korupsi (KPK) atas dugaan Korupsi Rp66 miliar dana Bansos dan dana Hibah APBD 2010-2011 Kota Batam. 

Lima Pegawai Pemkab Anambas Positif Narkoba

23-02-2017 | 19:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Lima pegawai Pemerintah Kabupaten Kepulauan Anambas terdeteksi positif menggunakan narkoba. Hal ini diketahui usai melakukan tes urine pada Senin, 20 Fabruari lalu.

Hasfarizal Bantah Kerja Sama dengan Club Med Lagoi Lindungi TKA Ilegal

23-02-2017 | 19:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Hasfarizal Handra, Kepala Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja (DPMPTSPTK) Kabupaten Bintan, membantah bekerja sama dengan manajemen Club Med Lagoi serta melindungi warga negara asing (WNA) yang bekerja secara ilegal di perusahaan perhotelan tersebut.

Polda Kepri Limpahkan Dua kasus Gelper di Batam ke Kejati

23-02-2017 | 18:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Polda Kepri telah merampungkan dua proses penyidikan dugaan tindak pidana perjudian (303) jenis gelanggang permainam alias Gelper.