Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Maling Ponsel di Sagulung Lari Tunggang Langgang Dikejar Massa

02-11-2017 | 16:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Daniel Panggabean (27) harus mendekam di balik jeruji Polsek Sagulung karena nekat mencuri dua unit ponsel di siang bolong Minggu (29/10/2017) lalu.

Pengakuan Tersangka, Transaksi Jual Beli Pil PCC Dilakukan di Luar Apotik

02-11-2017 | 13:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Transaksi peredaran pil PCC yang dilakukan Hadi M Munco (59), ternyata tidak dilakukan di dalam apotik. Setiap ada pembeli, akan dibawa keluar dari apotik.

Peminat Pil PCC di Batam Ternyata Wanita Malam

02-11-2017 | 10:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Hadi M. Munco (59), pengedar pil paracetamol, caffeine, dan carisoprodol (PCC), hanya bisa duduk diam saat dihadirkan dalam ekspose kasusnya di Mapolresta Barelang, Rabu (1/11/2017) sore.

Waduh, Ternyata Pil PCC Sudah 7 Bulan Beredar di Batam

02-11-2017 | 09:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pil PCC ternyata sudah beredar di Kota Batam sejak tujuh bulan lalu. Hal terbukti dengan ditangkapnya seorang pengedar pil PCC oleh Polsek Lubukbaja. Dari tangan pelaku yang bernama Hadi M Munco (59) itu diamankan 436 butir pil PCC.

Polsek Bintim Larang THM Beroperasi Selama Belum Kantongi Izin

02-11-2017 | 09:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Ratusan minuman keras (miras) baik dari jenis botol dan kaleng, dijejerkan di halaman Mapolsek Bintan Timur (Bintim). Miras tersebut diperoleh dari hasil sitaan jajaran Polsek Bintim dari 4 Tempat Hiburan Malam (THM) yang tidak mengantongi izin di wilayah hukum Mapolsek Bintim.

Ahui Tersangka Pengoplos Beras, Dilimpahkan ke Kejari Tanjungpinang

02-11-2017 | 08:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemilik gudang Swalayan Pinang Lestari yang ditetapkan sebagai tersangka pengoplos beras, Ahui (54), akhirnya dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Tanjungpinang, Rabu (1/11/2017).

Kasus 100 Kardus Mikol Tangkapan Kodim 0315/Bintan Ditingkatkan ke Penyidikan

01-11-2017 | 19:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Penyidik Pegawai Negeri Sipil (PPNS) Ditjen Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga (PKTN) Kementeriaan Perdagangan masih terus mengesa penyelidikan kasus 100 kardus minuman beralkohol (mikol) yang ditangkap Kodim 0315/Bintan di gudang milik Ahong, Km VII Tanjungpinang, beberapa waktu lalu.

Lagi, Kepolisian Siantan 'Garuk' Pencabul Anak di Bawah Umur

01-11-2017 | 18:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Jajaran Polsek Siantan kembali menahan pelaku pencabulan anak di bawah umur dari Desa Nyamuk, Kecamatan Siantan Timur. Dengan memberikan uang Rp20 ribu, Isw (28) berharap korban No (12) tidak memberi tahu kepada siapa pun aksi bejat yang dilakukannya.