Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Polisi Tangkap Pelaku Pembakaran Hotel Horizon Karimun

13-03-2023 | 16:37 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Kebakaran Hotel Horizon di Jalan Setia Budi, Kelurahan Sungai Lakam Timur, Kabupaten Karimun, Senin (13/3/2023) dini hari tadi, ternyata berbuntut panjang.

Salah satu kamar di latai tiga hotel tersebut ternyata sengaja dibakar oleh seorang pria berinisial EK (42) alias ET, yang telah diamankan Satreskrim Polres Karimun.

Ditpolairud Polda Kepri Tangkap Seorang WN Malaysia Bawa Narkotika Jenis Happy Water

13-03-2023 | 15:49 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ditpolairud Polda Kepulauan Riau (Kepri) berhasil mengamankan seorang pria warga negara Malaysia, MA (33), yang membawa puluhan bungkus teh mengandung narkotika jenis happy water.

Kapolda Kepri Irjen Pol Tabana Bangun menjelaskan, tim Ditpolairud Polda Kepri berhasil menangkap MA di parkiran kawasan Harbour Bay pada Minggu (5/3/2023) lalu.

Waspada RUU Omnibuslaw Kesehatan Bakal Tempatkan Pemilik Modal Kuasai Sektor Kesehatan Publik

13-03-2023 | 15:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Perkembangan layanan kesehatan di Indonesia masih belum membanggakan. BPS mencatat keberadaan rumah sakit di Indonesia pada tahun 2021 terdapat 3.112 rumah sakit di Indonesia, sementara jumlah penduduk mencapai 275,7 juta pada November 2022 lalu.

Presiden Diminta Keluarkan Perppu UU Pajak, Alihkan Peradilan Pajak Ke MA

13-03-2023 | 14:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Fahri Hamzah berharap kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) agar segera bertindak, dan bila perlu menerbitkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang atau Perppu untuk mengeluarkan Peradilan Pajak dari Eksekutif kepada Yudikatif, yaitu di bawah Peradilan Tata Usaha Negara/PTUN, sesuai UUD 1945.

Berantas Kejahatan Jalanan dan Pekat, Polres Karimun Gelar Patroli Skala Besar

12-03-2023 | 14:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Polres Karimun melaksanakan patroli gabungan memberantas kejahatan jalanan dan penyakit masyarakat (pekat)di wilayah hukum Polres Karimun, Sabtu (11/3/2023).

Penyelundupan 2 Juta Batang Rokok Digagalkan Satgas Gabungan TNI AL

12-03-2023 | 12:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Banten - Pangkalan TNI AL (Lanal ) Banten berhasil menggagalkan upaya penyelundupan rokok dengan Cukai yang tidak sesuai serta tidak di lengkapi dengan dokumen yang rencananya akan dikirim menuju Pulau Sumatera di Pelabuhan ASDP Merak, Sabtu (11/3/2023).

Menkopolhukam Ungkap Banyak PNS Bikin Perusahaan Cangkang Tumpuk Uang

11-03-2023 | 17:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Indonesia (Menkopolhukam) Mahfud MD mengatakan banyak pegawai kementerian atau lembaga membuat perusahaan cangkang untuk menerima uang.

Konflik dengan Warga, Legislator DPRD Kepri Pertanyakan Izin Reklamasi PT BSI Batam

10-03-2023 | 19:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ratusan masyarakat kampung tua Kampung Panau Telaga Penggur, Kelurahan Kabil Nongsa, Batam, menduduki lokasi PT Blue Steel Industri (BSI) Batam yang sedang melakukan kegiatan reklamasi.

Merespon peristiwa itu, Ketua Komisi II DPRD Kepri Wahyu Wahyudin yang juga hadir di lokasi PT BSI mempertanyakan kelengkapan perizinan reklamasi dari perusahaan yang berkantor pusat di Jakarta tersebut.