Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Petualangan Emosional The Wild Robot, Hadirkan Arti Ketulusan dan Persahabatan

08-10-2024 | 13:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kabar baik bagi para penggemar cerita fabel modern! Setelah sukses sebagai novel terlaris versi New York Times, adaptasi film animasi The Wild Robot karya Peter Brown akan segera hadir di layar lebar.

Film ini akan membawa penonton pada petualangan emosional yang menyentuh hati, mengangkat tema kasih sayang, persahabatan, dan hubungan antara teknologi dan alam.

Kav Project Rilis Single 'Menunggu Keajaiban' dari Album Perdana

07-10-2024 | 17:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Hey, Gen Z dan Millenial, siap-siap merasakan keajaiban musik dari Kav Project! Band ini baru aja ngeluarin single terbaru mereka yang berjudul ari album 'Menunggu Keajaiban". Serunya lagi, lagu ini juga judul dari Album Perdana mereka yang baru rilis! Bikin penasaran, kan?!

Moscow Fashion Week Soroti Brand Fashion Berkelanjutan Indonesia

03-10-2024 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Moscow Fashion Week akan digelar pada 4 hingga 9 Oktober mendatang, menampilkan lebih dari 120 desainer dari berbagai negara, termasuk Indonesia.

Acara tahunan ini semakin menyoroti pentingnya fesyen berkelanjutan, dengan brand asal Indonesia, RAEGITAZORO, menjadi salah satu pusat perhatian.

Indonesia Siap Memperkuat Posisi di Fesyen Global di BRICS+ Fashion Summit

30-09-2024 | 12:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Moskow - Dalam upaya memperkuat kehadirannya di industri fesyen global, Indonesia akan berpartisipasi dalam BRICS+ Fashion Summit yang dijadwalkan berlangsung di Moskow pada 3 hingga 5 Oktober. Delegasi Indonesia akan turut serta dalam program Bisnis dan Pameran Internasional bertajuk 'Heritage', yang akan mempertemukan pemuka mode dari 100 negara.

Putra Muhammad Rilis Single Debut 'Kinasih' yang Menggugah Hati

30-09-2024 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dalam langkah perdananya di dunia musik, Putra Muhammad meluncurkan single berjudul "Kinasih". Kata "Kinasih" sendiri, menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, berarti "yang sangat dikasihi" atau "kesayangan". Konsep ini sangat relevan dan bisa ditujukan untuk siapa saja mulai dari kekasih, pasangan, hingga orang tua dan anak. Istimewanya, istilah "Kinasih" juga sering digunakan dalam menyebut sosok Rasulullah Muhammad S.A.W., menambah kedalaman makna lagu ini.

OMG Gelar Creator Festival 2024, Dukung Girlboss Jadi Kreator Sukses

27-09-2024 | 13:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - OMG - Oh My Glam, kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung perempuan Indonesia melalui penyelenggaraan OMG Creators Festival 2024.

Festival yang digelar selama empat hari, mulai 26 hingga 29 September 2024, di Main Atrium Mall Margonda City, Depok, ini mengusung tema #OMGCreatorCore 'The First Start of Girlboss Creators Journey'.

Acara ini dirancang khusus bagi para perempuan kreatif yang ingin berkarir di dunia digital sebagai kreator konten, sekaligus menjadi platform bagi mereka untuk berkembang dan bertumbuh di era digital.

Lepas Single 'I Wanna', Helma Namira Curhat Lelah di Hubungan Tanpa Status

26-09-2024 | 08:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Penyanyi solo Helma Namira kembali menyapa penikmat musik lewat karya terbarunya berupa single yang diberi judul 'I Wanna'. Lagu berlirik dalam bahasa Inggris ini, mengusung cerita tentang perempuan yang terjebak dalam hubungan tanpa status.

Lepas Single 'Palestina', Yusi Ananda Donasikan Hasil Penjualan ke Warga Gaza

24-09-2024 | 09:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Musisi asal Samarinda, Yusi Ananda, kembali melepas karya teranyarnya berupa single berjudul 'Palestina'. Dalam liriknya, lagu ini menyuarakan kesedihan melihat para korban invasi Israel di Gaza.