Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

BP Batam Siapkan Pelatihan Kerja hingga Sarana Usaha untuk Warga Rempang

2024-06-14 14:44:12

BATAMTODAY.COM, Batam - Badan Pengusahaan (BP) Batam, akan segera membayarkan santunan Kepada 31 Kepala Keluarga (KK) yang telah pindah ke hunian sementara.

Santunan yang dibayarkan kepada masyarakat terdampak pengembangan Rempang Eco City tersebut, berupa biaya atas pembukaan lahan; tanaman yang tumbuh; sarana usaha seperti kandang ternak, warung, kolam ikan, sampan, kelong dan kerambah.

Tingkatkan Ketrampilan Bahasa Inggris, Sekolah Yehonala Jalin Kerjasama dengan Cambridge University Press and Assessment

2024-06-14 14:24:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sekolah Yehonala dengan bangga mengumumkan kerjasama resmi dengan Cambridge University Press and Assessment, sebuah lembaga pendidikan ternama dunia yang berfokus pada pengembangan materi pembelajaran, pelatihan, dan penilaian bahasa Inggris bertaraf internasional dan berstandar CEFR (Common European Framework of Reference for Languages).

Satgas Pangan Daerah Diminta Jaga Stabilitas Harga dan Cek Kesehatan Hewan Kurban

2024-06-14 14:04:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Satuan Tugas (Satgas) Pangan Polri melakukan pengecekan terhadap ketersediaan bahan pokok penting (Bapokting) di beberapa pasar tradisional menjelang Hari Raya Idul Adha 2024.

Kepala Satgas Pangan Polri, Brigjen Whisnu Hermawan mengatakan pengecekan ini bertujuan untuk memastikan harga bahan pokok tetap terjaga stabil.

Polri Tangkap 6 Orang Terlibat Pabrik Narkoba di Medan

2024-06-14 13:44:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Direktorat Tindak Pidana Narkoba (Dittipidnarkoba) Bareskrim Polri berhasil membongkar sebuah pabrik rumahan narkoba jenis ekstasi dengan kandungan mephedrone di Medan, Sumatera Utara.

Mephedrone merupakan narkotika jenis baru yang termasuk golongan I sesuai dengan Permenkes Nomor 5 Tahun 2023 tentang Narkotika, Psikotropika, dan Prekursor Farmasi.