Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Bapemperda DPRD Kota Batam Usulkan 18 Perda Tahun 2025

2024-11-01 17:04:08

BATAMTODAY.COM, Batam - Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Kota Batam menyampaikan 18 usulan Peraturan Daerah (Perda) Tahun 2025

Rahma Tepis Isu Jadi Penyebab TPP PPPK Tak Dibayar, APBD Disusun di Zaman Pj Wako

2024-11-01 16:44:18

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Permasalahan terkait keterlambatan pembayaran Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) bagi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Tanjungpinang yang belum terbayar selama tiga bulan terakhir terus menjadi sorotan dan dihubungkan dengan mantan Wali Kota Tanjungpinang, Hj Rahma.

Kemenperin Pertimbangkan Penonaktifan IMEI iPhone 16 yang Dijual di Pasar Dalam Negeri

2024-11-01 14:44:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengawasi ketat peredaran iPhone 16 di Indonesia yang dibawa oleh penumpang dari luar negeri.

Meskipun ponsel tersebut masuk secara legal untuk pemakaian pribadi, Kemenperin mengingatkan masyarakat untuk tidak tergiur membeli iPhone 16 dari penjual pihak ketiga, termasuk di marketplace daring.

Jumat Curhat, Polresta Tanjungpinang Ajak Warga Jaga Persatuan dan Stabilitas Jelang Pilkada

2024-11-01 14:24:01

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Warga Kecamatan Tanjungpinang Timur menyambut antusias acara 'Jumat Curhat' yang diselenggarakan oleh Polresta Tanjungpinang di Kedai Kopi Anggrek, Jalan DI Panjaitan, pada Jumat (1/11/2024).

Acara bertema 'Curhat Langsung Bersama Kapolresta Tanjungpinang' ini bertujuan mempererat komunikasi antara polisi dan masyarakat, serta membangun komitmen bersama untuk menjaga stabilitas keamanan jelang Pilkada Serentak 2024.