Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Berikut Daftar Pemenang Gerak Jalan Tri Lomba Juang Kabupaten Bintan

2023-08-22 16:36:37

BATAMTODAY.COM, Bintan - Gerak Jalan Tri Lomba Juang Kabupaten Bintan, yang diikuti lebih dari 200 regu untuk semua kategori, telah memasuki tahap akhir. Pengumuman resmi pemenang dari dewan juri telah dikeluarkan oleh panitia kegiatan melalui Dinas Kepemudaan dan Olahraga Bintan.

Kadispora Bintan Hasfi Handra menuturkan, bahwa hasil putusan dewan juri sudah bersifat mutlak dan melalui penilaian yang objektif. Dirinya pun berharap kegiatan ini terus dapat dilakukan setiap tahunnya mengingat dampak positif yang dihasilkan begitu besar.

DP3 Tanjungpinang Salurkan Bantuan Sarpras Pertanian dan Perikanan

2023-08-22 16:04:14

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dinas Pertanian Pangan dan Perikanan (DP3) Kota Tanjungpinang menyalurkan bantuan sarana dan prasarana produksi Pertanian dan Perikanan tahun 2023 di Lapangan Terminal Sei Carang Bintan Centre, Selasa (22/8/2023).

Rencana Pengembangan Pulau Rempang Ancam Kelangsungan Petani dan Peternak, Tiga Kali Dapat SP dalam Dua Pekan

2023-08-22 15:48:18

BATAMTODAY.COM, Batam - Rencana pengembangan Pulau Rempang, Kota Batam, semakin berdampak terhadap masyarakat sekitar. Termasuk yang dirasakan oleh petani dan peternak di pulau tersebut, yang mendapat surat peringatan (SP) sebanyak tiga kali dalam dua pekan.

Ketua Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Kota Batam, Gunawan Satary, menyampaikan, pada prinsipnya HKTI sangat mendukung investasi. Namun, dampak dari pengembangan daerah harus ada keseimbangan.

Anis Matta Minta Para Capres Merdeka Secara Politik dan Ideologi

2023-08-22 15:32:14

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Di tengah dunia yang makin tersambung dan konflik geopolitik yang memanas, nyaris tidak ada satu peristiwa politik pun di dunia yan luput dari intervensi asing. Salah satunya, pemilihan umum 2024 yang akan datang di Indonesia.