Satpolairud Polresta Tanjungpinang Berbagi Sembako kepada Masyarakat

08-12-2022 | 19:45 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Satpolairud Polresta Tanjungpinang bersama Yayasan Heng Heng Sia memberikan bantuan paket sembako kepada masyarakat, Kamis (8/12/2022).

Wahyu Prasetyo Pindah ke Medan, Kalapas Narkotika Tanjungpinang Dijabat Plt

08-12-2022 | 13:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kepala Lapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang dari Wahyu Prasetyo diserah terimakan kepada Pelaksana tugas (Plt) Sutarno, Kamis (8/12/2022).

Acara Sertijab yang dihadiri instansi Pemerintah Daerah dan vertikal berlangsung hikmat. Diketahui, Wahyu Prasetyo akan menjalani penugasan ke Medan, Sumatera Utara.

Gubernur Ansar Apresiasi Langkah Kemenhub Bentuk BPTD di Kepri

08-12-2022 | 11:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur H Ansar Ahmad mengapresiasi kebijakan Kementerian Perhubungan RI untuk membentuk Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD) di Provinsi Kepri.

Pembentukan BPTD Kepri akan memangkas birokrasi sebagai ujung tombak pelayanan dan pengawasan urusan transportasi darat di daerah.

Polresta Tanjungpinang Tingkatkan Keamanan Pasca Peristiwa Bom Bunuh Diri di Bandung

07-12-2022 | 18:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Polresta Tanjungpinang meningkatkan keamanan pasca teror bom bunuh diri di Mapolsek Astana Anyar Bandung, Jawa Barat, Rabu (7/12/2022).

Cetak Hattrick Pertama di Qatar, Goncalo Ramos Mantapkan Langkah Portugal Menuju Perempat Final

07-12-2022 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Doha - Pemain depan Portugal Goncalo Ramos mampu mencetak gol alias hattrick perdana dalam edisi Piala Dunia 22 di Qatar.