Innalillah, Bayi Kembar Siam di Tanjungpinang Meninggal Dunia

02-06-2016 | 08:00 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - ‎Nadhira Alifa Putri, salah satu bayi kembar tiga, putri pasangan suami istri Juarnes Pranata (30) dan Siti Suryaningsih (30) telah meninggal dunia di rumah sakit umum daerah (RSUD) Kota Tanjungpinang, Rabu (1/6/2016) pukul 14:30 WIB‎. 

 

BPS Kepri Catat Tanjungpinang Inflasi 0,11 Persen dan Batam Deflasi -0,07 Persen

01-06-2016 | 20:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kantor Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) mencatat, pada Bulan Mei 2016 Indek Harga Konsumen (IHK) Kota Tanjungpinang terjadi inflasi sebesar 0,11 persen.

Tabrakan Beruntun, Mobil Daihatsu Grand Max Sapu 4 Motor dan 9 Korban di Tanjungpinang

01-06-2016 | 19:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebuah Mobil Box Daihatsu Gand Max BP.8095 YT, yang dikendari Imam Febriansyah, menabrak 4 sepeda motor secara beruntun di turunan Jalan Ahmat Yani, Km V Tanjungpinang, sekitar pukul 10.30 WIB pada Rabu (1/6/2016).

Sensus Ekonomi 2016 di Kepri Masih 97 Persen

01-06-2016 | 18:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kepala Badan Pusat Stastistik (BPS) Kepulauan Riau, Dumangar Hutauruk, mengatakan Sensus Ekonomi  Sampai saat  masih mencapai sekitar 97 persen. 

Wawako Targetkan Tanjungpinang Bebas Anjal Tahun 2017

01-06-2016 | 18:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Wakil Walikota Tanjungpinang, Syahrul, menargetkan Tanjungpinang terbebas dari anak jalanan (Anjal) tahun 2017 dan tahun 2018.