Lis Berpesan, ASN yang Ikut Pornas Bawa Pulang Piala Bergilir

03-10-2017 | 10:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Selama ini yang masyarakat ketahui, perhelatan pekan olahraga hanya dilakukan oleh para atlet, baik itu pelajar maupun dari swasta. Namun ternyata, ada perhelatan Pekan Olahraga Nasional (Pornas) Korps Pegawai Negeri Republik Indonesia (Korpri).

Sosialisasi Empat Pilar, OSO Beri Pemahaman Kebangsaan kepada Ribuan Peserta

03-10-2017 | 10:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Wakil Ketua MPR RI Oesman Sapta (OSO) menggelar sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan di aula Kantor Gubernur Kepri, kawasan Dompak, Tanjungpinang, Senin (2/10/2017).

Arus Laut Kuat, Semua Aktivitas di Perairan Kepri Perlu Waspada

03-10-2017 | 10:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Badan Meterologi Klimatologi dan Gefisika (BMKG) mengimbau bagi pengguna transportasi laut di perairan wilayah Kepulauan Riau untuk waspada terhadap arus laut yang cukup kencang.

Lis Marah Pengusaha di Tanjungpiang Ogah Hadiri Sosialisasi Tertib Niaga

03-10-2017 | 09:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Wali Kota Tanjungpinang Lis Darmansyah, terlihat kesal atas minimnya kesadaran pengusaha ritel swalayan dan distributor pangan, yang datang menghadiri acara silaturahmi dan sosialisasi tertib tata niaga yang dilaksanakan Pemerintah Kota Tanjungpinang.

Wali Kota Tanjungpinang Apresiasi Sukses Even TM 10 K

03-10-2017 | 08:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Tanjungpinang dinilai suskses menyelenggarakam kegiatan Tanjungpinang Marathon 10 K Minggu, 1 Oktober 2017 lalu di pelataran Gedung Gonggong Tanjungpinang. Itu terbukti dari besarnya antusiasme masyarakat mengikuti perhelatan perdana tersebut.