Penahanan 6 Oknum Polisi Bintan Tersangka Narkoba Dinilai Diskriminasi Hukum

18-10-2017 | 11:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Aparat penegak hukum di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) memperlihatkan diskriminasi penanganan hukum terhadap tersangka narkoba.

Alasan Keamanan, 6 Oknum Polisi Bintan Tersangka Narkoba Ditahan di Polres Tanjungpinang

17-10-2017 | 20:05 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Kejaksaan Negeri Tanjungpinang yang menerima pelimpahan tahap dua kasus narkoba yang melibatkan enam oknum anggota Poles Bintan, salah satunya mantan Kasat Narkoba, langsung menjebloskan keenam tersangka ke sel tahanan Polres Tanjungpinang, Selasa (17/10/2017) sekitar pukul 18.30 Wib.

Setdako Riono Tekankan Netralitas ASN Tanjungpinang Jelang Pilwako

17-10-2017 | 19:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Menjelang memasuki masa-masa Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Tanjugpinang 2018, Aparatur Sipil Negara (ASN) serta PTT Pemerintah Kota Tanjungpinang diminta untuk menjaga netralitas dalam menjalankan tugas sehari-hari.

Gubernur Targetkan Pemprov Terapkan E-Government 2018 Mendatang

17-10-2017 | 17:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepri, Nurdin Basirun, menginstruksikan, mulai Januari 2018 mendatang seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemprov Kepri wajib paham Ilmu Teknologi (IT).

Data Penduduk Tanjungpinang Hilang, Disdukcapil akan Tuntut Ditjendukcapil

17-10-2017 | 17:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Kota Tanjungpinang belum lama ini melakukan permintaan kepada Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) wilayah kerja Tanjungpinang agar berkoordinasi dengan Dirjen Kependudukan dan Catatan Sipil (Ditjendukcapil) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Republik Indonesia.