Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

PT KSS Kerjakan Proyek Pengeboran Minyak Senilai Rp3,9 Triliun

30-08-2018 | 12:17 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - PT Karimun Sembawang Shipyard (KSS) saat ini tengah melakukan pengerjaan proyek pengeboran minyak lepas pantai dari perusahaan Transocean Internasional asal Amerika Serikat.

Begini Strategi Bank BRI Tingkatkan Keuntungan

30-08-2018 | 11:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk menggelar public expose di Auditorium Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta (29/8). Acara ini merupakan rangkaian public expose Bank BRI tahun 2018, yang selanjutnya akan dilaksanakan di Semarang (6/9/2019) dan Makassar (27/9/2018).

9 Strategi Mendorong Pariwisata Jadi Sumber Pertumbuhan Ekonomi

30-08-2018 | 10:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Yogyakarta - Pemerintah, Bank Indonesia, dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyepakati upaya untuk mendorong pengembangan sektor pariwisata dengan memperkuat koordinasi dan mensinergikan kebijakan antar pemangku kepentingan.

Batasi Impor, Kemenperin Pacu Pengoptimalan Utilisasi

29-08-2018 | 20:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Perindustrian terus memacu pengoptimalan kapasitas produksi terpasang (utilisasi) di sektor industri guna mengisi pasar domestik agar tidak tergerus produk impor.

Suku Bunga KPR Naik, Waspada Cicilan Rumah Anda Membengkak

28-08-2018 | 15:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Perbankan mulai menaikkan suku bunga Kredit Pemilikan Rumah (KPR) sebagai respons kenaikan bunga Bank Indonesia (BI). Kenaikan bunga KPR pun tak ayal membuat nasabah harus kembali menghitung cicilan yang harus dibayarkan.

Kinerja Produk Reksa Dana Syariah Bukukan Pertumbuhan Positif

28-08-2018 | 14:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kinerja produk reksa dana syariah membukukan pertumbuhan positif, dipicu kondisi global ekonomi yang mendorong kenaikan suku bunga acuan dalam negeri, sehingga pasar obligasi dan pasar saham berfluktuasi cukup tinggi.

Paket Wisata Gyeongnam Korsel, Hanya Rp14,8 Juta Per Orang

28-08-2018 | 12:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Keindahan alam Korea Selatan kini semakin banyak menyedot perhatian warga dunia, termasuk Indonesia. Melalui drama korea yang semakin digandrungi, tak sedikit keindahan kota di sana terekspos. Satu diantaranya seperti Kota Geoje, di Gyeongnam yang pernah dipakai sebagai lokasi syuting Hospital Ship yang diperankan oleh aktris kawakan Ha Ji Won.

Semester I-2018, Investasi Industri Sentuh Rp122 Triliun

27-08-2018 | 19:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sektor industri memberikan kontribusi signifikan terhadap pertumbuhan nilai investasi pada semester I tahun 2018. Tercatat, jumlah penanaman modal dari kelompok manufaktur mencapai Rp122 triliun melalui 10.049 proyek atau menyumbang 33,6 persen dari total nilai investasi sebesar Rp361,6 triliun.