Richard Pasaribu Dorong Warga Batam Usaha Budidaya Cabai

28-04-2021 | 13:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pada kunjungan reses anggota DPD/MPR-RI dari Daerah Pemilihan Kepulauan Riau (Kepri), serta untuk menyerap aspirasi masyarakat, Richard Pasaribu akan terus mendorong kegiatan budidaya cabe di pulau Setokok, Batam dengan skill dan pengetahuan praktik langsung petani di lapangan.

Terima Dubes China, Ketua DPD RI Berharap Vaksin Sinovac Bersertifikat WHO

28-04-2021 | 13:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pembahasan mengenai vaksin Sinovac mewarnai perbincangan Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, saat menerima kunjungan Duta Besar Republik Rakyat China, Xiao Qian, Rabu (28/4/2021).

Kedua pihak menginginkan agar kerjasama dua negara yang sudah terjalin erat selama ini lebih ditingkatkan. Baik kerjasama bidang perdagangan, kesehatan, parlemen dan bidang lain.

Masalah Papua Tidak Cukup Diselesaikan dengan Hukum dan Senjata

28-04-2021 | 08:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Gugurnya Kepala BIN Daerah Papua (Kabinda) Mayjen TNI Anumerta I Gusti Putu Danny Nugraha Karya karena ditembak oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) kembali menjadi catatan kelam dalam menangani masalah Papua.

Ketua DPD RI Dukung Pemerintah Investasi Secara Global di Luar Negeri

27-04-2021 | 09:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, mendukung upaya pemerintah memperluas investasi BUMN dan swasta di Kamboja. LaNyalla optimis perluasan pasar di luar negeri akan memberi profit besar sekaligus mendatangkan devisa.

Papua Butuh Kebijakan Rekrutmen Tenaga Kerja

24-04-2021 | 10:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Senator DPD RI asal Papua Barat, Filep Wamafma menyampaikan bahwa Papua membutuhkan kebijakan ketenagakerjaan khususnya terkait dengan pengaturan rekrutmen tenaga kerja.

Menurutnya, kebutuhan kebijakan tersebut sangat mendesak sebagai respon terhadap angka pengangguran yang terus meningkat di bumi Cenderawasih tersebut.

Ketua DPD RI Minta Imigrasi Segera Deportasi Seluruh WNA India yang Eksodus ke Indonesia

24-04-2021 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengungkap fenomena Warga Negara (WN) India yang eksodus ke Indonesia untuk menghindari 'tsunami' Covid-19 di negaranya.

Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, berharap pemerintah bertindak cepat. Ia bahkan meminta Ditjen Imigrasi, Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) untuk mendeportasi WN India yang eksodus ke RI.

Kisah Nenek Buta Tidur Bersama Ayam Viral, Waka DPD RI Ajak Semua Pihak Perhatian

24-04-2021 | 09:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Bengkulu - Kisah kehidupan nenek Maryani (Muri) yang sempat viral di media sosial karena fotonya tidur bersama ayam dan hidup sebatang kara di rumah yang sangat tidak layak membuat hati Wakil Ketua (Waka) DPD RI, Sultan B Najamudin terenyuh.

Akhirnya pada Jumat (23/24/2021), senator muda asal Bengkulu tersebut melakukan kunjungan ke Desa Suka Langu, Kecamatan Kaos, Kabupaten Bengkulu Utara.

Pimpinan DPD RI Minta 135 WNA Asal India Dikarantina 2 Pekan

23-04-2021 | 12:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pimpinan Dewan Perwakilan Daerah (DPD RI) Sultan B. Najamudin meminta Pihak karantina kesehatan kementerian kesehatan memperpanjang masa karantina 135 warga negara India yang baru saja memasuki wilayah RI selama dua pekan.