KORPRI DPD RI Salurkan Bingkisan Lebaran ke ASN dan Staf Pendukung

20-04-2022 | 14:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1443 H, Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) Sekretariat Jenderal Dewan Perwakilan Daerah (Setjen DPD) RI menyerahkan bingkisan sembako kepada seluruh ASN dan staf pendukung di lingkungan Setjen DPD RI.

Nono Sampono Ingatkan Kaum Milenial agar tak Mudah Terprovokasi

17-04-2022 | 15:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Ambon - Derasnya informasi publik di era digital saat ini menjadi tantangan besar bagi Bangsa Indonesia. Seluruh informasi dapat diakses oleh berbagai pihak, mulai dari anak-anak sampai remaja dan juga orangtua.

Muncul Varian XE di Inggris, DPD Minta Pemerintah Perketat Lagi Karantina

17-04-2022 | 14:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPD RI Sultan B Najamudin mengingatkan pemerintah untuk kembali menerapkan sistem karantina bagi pengunjung asing dan warga negara Indonesia yang baru tiba di tanah air pasca ditemukan varian baru Corona virus bernama XE di Inggris.

Pemerintah Diminta Desak PBB Beri untuk Sanksi Israel Terkait Bentrok di Al-Aqsa

17-04-2022 | 10:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, bereaksi keras terhadap serangan tentara Israel kepada warga Palestina di Masjid Al-Aqsa, Yerusalem Timur.

Penyerbuan Masjid Al-Aqsa di Yerusalem Timur dilaporkan tentara Israel Jumat (15/4/2022) pagi waktu setempat. Setidaknya 59 warga Palestina menjadi korban dalam insiden itu.

LaNyalla Dorong Pemuda Pancasila Lahirkan Pemimpin Nasional yang Berani Kembalikan Ekonomi Pancasila

17-04-2022 | 09:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, mengajak para kader Pemuda Pancasila untuk mendorong lahirnya kepemimpinan nasional yang berani mengembalikan kebijakan perekonomian nasional kepada Sistem Ekonomi Pancasila.

DPD RI Sayangkan Pembahasan Revisi UU Penanggulangan Bencana

15-04-2022 | 11:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD RI) Sultan B Najamudin menyayangkan sikap DPR dan pemerintah yang menghentikan pembahasan Rancangan undang-undang (RUU) Penanggulangan Bencana karena perbedaan perspektif terkait nomenklatur Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB).

Ekspose Big Data DPD, LaNyalla: Pemerintah Harus Fokus, Hentikan Isu-isu Inkonstitusional

15-04-2022 | 11:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, dengan tegas meminta pemerintah fokus menyelesaikan masalah-masalah ekonomi.

Ia juga meminta pemerintah menghentikan semua pernyataan terkait isu-isu inkonstitusional yang membuat gaduh.

Aspek Keamanan Diminta Jangan Jadi Acuan Utama DOB di Papua

10-04-2022 | 18:33 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Anggota DPD RI asal Papua Barat Filep Wamafma menyoroti keputusan pemerintah bersama DPR RI yang akhirnya mengesahkan tiga draf Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Pembentukan Daerah Otonom Baru (DOB) di Provinsi Papua. Filep meminta agar aspek keamanan tidak dijadikan acuan utama pembentukan DOB di Papua.