Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Masih Rendah, Capaian Vaksinasi Lansia Kepri Baru 52,68 Persen

28-10-2021 | 11:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Provinsi Kepri mengatakan bahwa hingga saat ini capaian pelaksanaan vaksinasi lansia di Provinsi Kepri mencapai 52,68 persen.

Sediakan Vaksin Tahap 1 dan 2, Ini Lokasi Vaksinasi Polda Kepri

27-10-2021 | 12:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dalam upaya percepatan vaksinasi untuk menghambat penyebaran Covid-19, Polda Kepri terus berupaya membantu pemerintah. Melalui Biddokkes Polda Kepri program Vaksinasi dilakukan setiap hari.

Sebanyak 774.889 Warga Batam Sudah Divaksin Dosis Pertama

27-10-2021 | 12:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pemerintah Kota (Pemko) Batam mendata, sebanyak 774.889 warga Batam sudah divaksin Covid-19 dosis pertama hingga 25 Oktober 2021. Jumlah itu sudah mencapai 85,4 persen dari total sasaran sebanyak 907.317 warga.

6 Kecamatan di Kota Batam Berstatus Zona Hijau Covid-19

27-10-2021 | 12:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kasus Covid-19 di Kota Batam terus mengalami tren positif. 6 Kecamatan di Kota Batam terpantau tanpa ada kasus terkonfimasi positif dan masuk zona hijau.

Pemprov Kepri Terus Gesa Vaksinasi di Pulau-Pulau

27-10-2021 | 11:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Provinsi Kepri mengatakan bahwa pihaknya terus menggesa percepatan pelaksanaan vaksinasi Covid-19 di seluruh wilayah Kepri khususnya pulau-pulau.

Kabupaten Karimun Nihil Penambahan Positif Covid-19 dan Kematian

26-10-2021 | 08:11 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Data perkembangan harian Covid-19 yang dirilis Satgas penanganan Covid-19 Kabupaten Karimun, Senin, (25/10/2021) tercatat nihil tambahan positif Covid-19 maupun kasus kematian akibat Covid-19.

"Alhamdulilah, hari ini tidak ada penambahan kasus positif Covid-19 maupun kasus kematian akibat Covid-19," ujar Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Karimun, Rachmadi, Senin (25/10/2021).

60 Ibu di Bintan Ikut Program KB Gratis Model Tubektomi

25-10-2021 | 17:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Plt Bupati Roby Kurniawan berkesempatan meninjau langsung pelayanan KB dengan metode operasi wanita (MOW) gratis di RSUD Bintan.

Pada kesempatan itu, Roby mengapresiasi kinerja Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3KB) Bintan beserta jajaran atas terlaksananya kegiatan tersebut.

Ini Bahaya Squid Game Buat Kesehatan Mental Anak

25-10-2021 | 12:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Serial Netflix, Squid Game memang masih jadi fenomena bagi banyak orang. Namun serial penuh kekerasan ini tak cocok untuk ditonton anak-anak.