Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Data Situng KPU 76,13 Persen, Jokowi-Maruf Makin Sulit Dikejar Prabowo-Sandi di Kepri

28-04-2019 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Data penghitungan suara pilpres yang dimuat dalam Sistem Informasi Penghitungan Suara (Situng) Komisi Pemilihan Umum (KPU) masih terus bergerak. Namun, pasangan calon (paslon) 01 Joko Widodo-Maruf Amin untuk sementara mengungguli pasangan 02 Prabowo Subianto-Sandiaga Uno di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri).

Rekapitulasi di Kota Batam, Baru 1 Kecamatan yang Selesai

28-04-2019 | 13:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Proses rekapitulasi suara beberapa kecamatan di kota Batam masih terus berlanjut, dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI juga telah menentukan bahwa batas akhir rekapitulasi tingkat kecamatan yakni tanggal 4 Mei.

Rekomendasi Bawaslu Buka C1 Hindari Kecurangan Penghitungan Suara

27-04-2019 | 17:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Batam, mengharuskan Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) membuka setiap C1 pleno untuk menghindari kecurangan pada saat penghitungan suara.

Kapolres dan Dandim Pantau Jalannya PSU di TPS 14 Tanjungpinang

27-04-2019 | 15:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kapolres Tanjungpinang AKBP Ucok Lasdin bersama dengan Dandim Kodim 0315 Bintan Letkol Inf I Gusti Putu Wijangsa memantau jalannya Pemilihan Suara Ulang (PSU) di TPS 14 Kelurahan Pinang Kencana Kecamatan Tanjungpinang, Sabtu (27/4/2019).

PSU di TPS 43 Kelurahan Sei Jodoh, Jokowi-Ma'ruf Raih Suara Terbanyak

27-04-2019 | 14:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pemungutan suara ulang (PSU) di Kelurahan Sei Jodoh, Kecamatan Batu Ampar, telah diselenggarakan pada Sabtu (27/4/2019). Capres 01 Jokowi-Ma'ruf kembali meraup suara terbanyak.

Alami Kendala, Rekapitulasi Suara di Kecamatan Sei Beduk Berjalan Lamban

26-04-2019 | 16:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Rekapitulasi penghitungan suara di beberapa kecamatan di kota Batam masih terus berjalan. Batas akhir telah ditentukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI adalah pada tanggal 4 Mei mendatang.

Sore Ini, KPU Distribusikan Logistik PSU di Tanjungpinang

26-04-2019 | 14:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tanjungpinang mendistribusikan logistik Pemungutan Suara Ulang (PSU), Jumat (26/4/1019) pukul 14.00 WIB.

Bupati Bintan Sarankan ke Depan Pemilihan Presiden dan Legislatif Dipisah

26-04-2019 | 13:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Bupati Bintan Apri Sujadi, menyarankan kepada pemangku kebijakan untuk mempertimbangkan lagi sola Pemilihan Umum (Pemilu) serentak di Indonesia.