Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Amsakar Mundur, Nasdem Berpotensi Usung Marlin Agustina di Pilwako Batam

08-05-2024 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pengunduran diri Amsakar Achmad sebagai Ketua DPD sekaligus kader Partai Nasdem Kota Batam mengejutkan banyak pihak.

Mekanisme Pendaftaran Calon Sudah Disosialisasikan, Ini Tahapan Pilkada 2024

04-05-2024 | 18:31 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Idham Holik mengungkapkan bahwa sebanyak 508 kabupaten/kota di 37 provinsi telah menyosialisasikan aturan dan mekanisme pendaftaran calon kepala daerah melalui jalur perseorangan atau independen yang akan dibuka Minggu (5/5/2024) besok.

Bisa Usung Tanpa Koalisi di Jatim, PKB Bakal Buat Poros di Luar Khofifah

04-05-2024 | 08:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) akan membuat poros baru pada pencalonan gubernur Jawa Timur untuk melawan Mantan Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa. Pilkada Jawa Timur, PKB memiliki peluang untuk mencalonkan secara mandiri.

KPU Siap Hadapi Evaluasi Pemilu di DPR pada 15 Mei

03-05-2024 | 19:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Betty Epsilon menyatakan pihaknya siap menghadapi evaluasi pemilu di Komisi II DPR RI pada hari Rabu (15/5/2024) mendatang.

Luhut Ingatkan Prabowo Tak Bawa 'Orang-orang Beracun' ke Pemerintahan, Sindir PKS?

03-05-2024 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan mengingatkan presiden terpilih Prabowo Subianto untuk tidak membawa "orang-orang beracun" ke dalam pemerintahannya yang akan datang.

Polisi Kawal Rapat Pleno KPU Penetapan Anggota DPRD Karimun Periode 2024-2029

03-05-2024 | 15:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Polres Karimun menerjunkan sedikitnya 42 personelnya untuk mengawal rapat pleno KPU untuk menetapankan Anggota DPRD Karimun periode 2024-2029 di Hotel Aston, Kamis (2/5/2024).

Prabowo Bakal Bentuk 'Presidential Club' Mantan Presiden RI

03-05-2024 | 14:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Juru Bicara Presiden Terpilih RI Prabowo Subianto, Dahnil Azhar Simanjuntak mengungkapkan atasannya bakal membentuk 'Presidential Club' yang diisi para mantan Presiden Republik Indonesia (RI) yang masih hidup sampai saat ini.

Bamsoet Ajak Pendukung Anies dan Ganjar Amalkan Sila ke-3 Pancasila, Persatuan Indonesia

03-05-2024 | 08:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) mengingatkan dalam waktu sekitar lima bulan ke depan, bangsa Indonesia akan dihadapkan pada rangkaian momentum konstitusional.