Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Muhaimin Sebut Dirinya Jadi Ketua MPR, Puan Ketua DPR

19-05-2019 | 08:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar (Cak Imin) menyebut Menko PMK yang juga Caleg juga Caleg PDIP Puan Maharani cocok jadi Ketua DPR RI. Namun, PKB pun ingin menempatkan diri menj

Ketua DPD Hanura Kepri Minta OSO Jangan Cari 'Kambing Hitam'

17-05-2019 | 13:40 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Ketua DPD Hanura versi Munas Bambu Apus (BA) di Provinsi Kepri Albert Sutan mengatakan, Osman Sapta Odang (OSO) harus bertanggung jawab dan jangan mencari 'Kambing hitam menyalahkan orang lain atas keterpurukan Partai Hanura pada Pemilu 2019.

Fahri Sayangkan Perintah Wiranto Melarang Masyarakat Luar Daerah ke Jakarta

17-05-2019 | 13:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Perintah Menko Polhukam kepada Pangdam dan Kapolda agar tidak membiarkan masyarakat keluar daerah menuju Jakarta pada 22 Mei mendatang, mendapat tanggapan dari Wakil Ketua DPR RI, Fahri Hamzah. Bahkan Fahri mengatakan kalau sebelum 1998 perintah yang disampakan Wiranto itu masih bisa berlaku.

KPU Harus Jawab Kecurangan Masif Agar Tak Ada Goncangan

16-05-2019 | 19:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI, Fahri Hamzah menyatakan, massifnya kecurangan pelaksanaan Pemilu serentak 2019 kali ini, utamanya Pilpres, bukan hanya dikeluhkan dari yang kalah, tetapi juga dari pihak pemenang. Sayangnya, Komisi Pemilihan Umum (KPU) sebagai penyelenggara tidak menerimanya dengan keprihatinan.

MUI dan LAM Lingga Imbau Masyarakat Tolak Gerakan People Power

16-05-2019 | 11:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Lingga - Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan Lembaga Adat Melayu (LAM) Kabupaten Lingga menghimbau kepada masyarakat agar sama-sama menolak seruan pihak tertentu untuk melakukan gerakan people power terkait hasil Pemilu Serentak 2019.

Kepri, Provinsi ke-23 yang Selesaikan Pleno Rekapitulasi dan Penghitungan Suara Pemilu Nasional

16-05-2019 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Pemilihan Umum melanjutkan rapat pleno rekapitulasi dan penghitungan suara Pemilu nasional, Rabu (15/5/2019). Teranyar, KPU telah merampungkan rekapitulasi suara Pemilu di Kepulauan Riau (Kepri). Kepri menjadi provinsi ke-23 yang diselesaiakan pleno rekapitulasi dan penghitungan suara Pemilu nasional

Bawaslu Nilai KPU Langgar Tata Cara dan Prosedur Input Situng

16-05-2019 | 11:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) menyatakan Komisi Pemilihan Umum (KPU) terbukti melanggar tata cara dan prosedur penginputan data di sistem informasi penghitungan suara (Situng). Bawaslu memerintahkan KPU untuk memperbaiki tata cara dan prosedur dalam input data dalam Situng.

OSO Singgung Kekalahan Hanura Ada Peran Wiranto dan MK

16-05-2019 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI yang juga Ketua Umum Partai Hanura, Oesman Sapta Odang (OSO), berbicara soal kekalahan Partai Hanura di Pemilu Legislatif (Pileg) 2019.