Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Puan Maharani Sumbang Sapi Kurban 1,3 Ton ke PDIP Jateng

10-07-2022 | 20:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPR Puan Maharani menyumbang seekor sapi kurban seberat 1,3 ton ke Baitul Muslimin Indonesia (Bamusi) Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PDI Perjuangan Jawa Tengah (Jateng).

Sambangi Bawaslu, Partai Gelora Batam Siap Bertanding Secara Fair

09-07-2022 | 10:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Jajaran Pengurus DPD Partai Gelora Kota Batam menyambangi kantor Badan Pengawasan Pemilu (Bawaslu) Kota Batam, Jumat (8/7/2022). Kunjungan ini dipimpin Ketua DPD Partai Gelora Kota Batam, Ir. Riki Indrakari yang juga mantan anggota DPRD Kota Batam dua periode lalu itu.

Soal Putusan MK Tolak Gugatan Partai Gelora, Anis Matta: Kami Terima, Meski Prematur dan Membingungkan

08-07-2022 | 14:21 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Umum Partai Gelombanng Rakyat (Gelora) Anis Matta menghormati putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menolak permohonan uji materi UU Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum (Pemilu) yang diajukan Partai Gelora mengenai keserentakan Pemilu, meskipun putusan tersebut dinilai membingungkan.

Partai Gelora tengah mempelajari kemungkinan untuk mengajukan kembali gugatan pemisahan pemilihan legislatif (Pileg) dan pemilihan presiden (Pilpres) ke MK dalam waktu dekat.

PRIMA Dorong Politik Bebas Aktif Indonesia Bersandar pada Tatanan Dunia Baru

08-07-2022 | 09:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Partai Rakyat Adil Makmur (PRIMA) mengapresiasi langkah Presiden Joko Widodo, beberapa waktu lalu, melakukan kunjungan ke Ukraina dan Rusia. Kedua negara tersebut saat ini sedang dalam kondisi konflik.

Sekretaris Jenderal PRIMA Dominggus Oktavianus mengatakan, pihaknya berharap politik luar negeri Indonesia yang mengedepankan pendekatan bebas aktif ini dapat bersandar pada sikap fundamental, yakni mendukung hadirnya tatanan dunia baru yang lebih adil, setara dan damai.

Saatnya Umat Islam Jadi Kekuatan di Pemilu 2024 agar Tidak Dimanfaatkan Parpol untuk Dorong Mobil Mogok Lagi

07-07-2022 | 15:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Anis Matta merasa prihatin dengan kondisi umat Islam sekarang, mayoritas namun kecil dari arti mindset-nya.

Akibatnya, kondisi tersebut dimanfaatkan betul oleh partai politik (parpol) sebagai pendorong bagi mobil yang mogok dalam konteks berpolitik secara nasional. Namun, setelah mesin mobilnya bergerak, lalu begitu saja ditinggalkan.

Dinilai Miliki Integritas, Modal Kuat Airlangga Menuju 2024

07-07-2022 | 14:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dinamika Survei Indonesia (DSI) menempatkan nama Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto sebagai tokoh yang dianggap paling berintegritas oleh 2.050 responden.

Nama Airlangga Hartarto mengungguli sejumlah tokoh yang dinilai bakal menjadi calon presiden pada Pilpres 2024.

Rapat Koordinasi dengan Sayap Partai, Gerindra Siap Menangkan Pemilu Serentak 2024

07-07-2022 | 11:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Gerindra Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) mematangkan persiapan menyambut Pemilu serentak 2024, yakni dengan melakukan rapat koordiansi bersama saya partainya.

Sejumlah sayap Partai Gerindra yang berpartisipasi dalam rapat koordinasi daerah (Rakorda) adalah, Tunas Indonesia Raya (Tidar), Satuan Relawan Indonesia Raya, Gerakan Muslim Indonesia Raya, Kristen Indonesia Raya (Kira) dan Perempuan Indonesia Raya (Pira) Provinsi Kepri. Rakordan ini digelar di Restoran M8 Mega Legenda, Batam Center, Kota Batam, Rabu (6/7/2022) sore.

Mendagri Resmi Lantik Achmad Marzuki Jadi Penjabat Gubernur Aceh

06-07-2022 | 14:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Banda Aceh - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian, atas nama Presiden, resmi melantik Staf Ahli Mendagri Bidang Hukum dan Kesatuan Bangsa Achmad Marzuki menjadi Penjabat Gubernur Aceh.

Marzuki menggantikan Gubernur Aceh periode 2017-2022 Nova Iriansyah yang masa jabatannya berakhir pada 5 Juli 2022. Pelantikan tersebut berlangsung di Ruang Sidang Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), Rabu (6/7/2022).