Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Tahan Imbang 1-1 Lawan Panama, Arkhan Kaka Selamatkan Wajah Garuda Muda

14-11-2023 | 08:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Surabaya - Timnas Indonesia U-17 melakoni laga keduanya di Grup A Piala Dunia U-17 2023 melawan timnas Panama U-17 di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya Jawa Timur, Senin 13 November 2023.

Nono Sampono Resmi Kukuhkan Pengurus KKI Provinsi Riau

12-11-2023 | 10:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Pekanbaru - Wakil Ketua I DPD RI Nono Sampono, sekaligus Ketua Umum Kushin Ryu M Karate Do Indonesia (KKI) mengukuhkan Pengurus Kushin Ryu M Karate Do Indonesia (KKI) Provinsi Riau 2023-2027, di Gedung Gedung Sekolah Dasar Dharma Loka di Jalan Soekarno Hatta, sekaligus Opening Ceremony Sirkuit Antar Dojo se Provinsi Riau, Sabtu (11/11/2023).

Radja Nainggolan Beri Motivasi Timnas Indonesia U-17 Usai Bermain Imbang Lawan Ekuador

11-11-2023 | 20:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pesepak bola asal Belgia keturunan Indonesia Radja Nainggolan memberikan motivasi dan dukungan kepada timnas Indonesia U-17 usai bermain imbang 1-1 melawan Ekuador di Piala Dunia U-17 2023.

Nobar Piala Dunia U-17, Ansar Dukung Timnas Indonesia Melaju Hingga Babak Final

11-11-2023 | 17:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pertandingan perdana Piala Dunia U-17 antara kesebelasan tuan rumah Indonesia melawan Ecuador berlangsung di stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jumat (10/11/2023).

Meskipun Timnas Indonesia banyak mendapatkan serangan, namun pada akhirnya pemainan disudahi dengan akhir imbang 1-1. Indonesia bahkan berhasil mencetak gol lebih dulu, kemudian gol balasan dari tim Ecuador. Kedua gol tercipta di babak pertama pertandingan.

Event Sport Tourism Jamselinas XII 2023 Batam Diikuti Lebih dari 3 Ribu Peserta

11-11-2023 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Jambore Sepeda Lipat Nasional (Jamselinas) XII tahun 2023 dipusatkan di Kota Batam. Event sport tourism ini sedikitnya melibatkan 3.000 lebih peserta dari seluruh Indonesia dan mancanegara.

Kehadiran ribuan pesepeda ini merupakan acara tahunan, yang bertujuan untuk mempertemukan para pencinta sepeda lipat dari seluruh Indonesia, sekaligus bisa menikmati suasana jalanan Kota Batam.

Jamselinas XII Batam Catatkan Rekor Peserta Mancanegara Terbanyak

11-11-2023 | 15:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dataran Engku Batam Center disesaki dengan sepeda lipat, Sabtu (11/11/2023). Ribuan pesepeda lipat datang dari berbagai daerah di Indonesia.

Tidak hanya dari Tanah Air, pesepeda lipat dari mancanegara turut meramaikan acara Jambore Sepeda Lipat Nasional (Jamselinas) XII Kota Batam. Tercatat, tiga ribuan pesepeda lipat dari Indonesia dan mencanegara yang hadir.

HDCI Kepri Gelar Bike Fest 2023 Sambil Berbagi Sembako untuk Masyarakat

11-11-2023 | 15:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sempena peringatan Hari Sumpah Pemuda dan Hari Pahlawan, HDCI (Harley-Davidson Club Indonesia) Batam-Kepri menggelar Bike Fest 2023, Minggu 12 November 2023 di Nuvasa Bay, Nongsa, Batam. Momen riding bareng pecinta motor besar itu juga dirangkai dengan berbagai kegiatan bakti sosial.

Imbang Lawan Ekuador 1-1, Indonesia Raih Poin Perdana di Piala Dunia U-17

11-11-2023 | 13:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Surabaya - Tim U-17 Indonesia mengawali pertandingan di Piala Dunia U-17 2023 dengan hasil cukup apik. Garuda Muda bermain imbang 1-1 saat menghadapi Ekuador dalam laga pertama Grup A di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jumat (10/11/2023).

Indonesia unggul dulu lewat gol yang dicetak oleh striker Arkhan Kaka di menit ke-22. Ekuador lantas mampu membalasnya berkat gol Allen Obando pada menit ke-28.