Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Musim Depan, Mourinho Tangani Manchester United

10-02-2016 | 11:33 WIB

BATAMTODAY.COM - Manajer sepak bola asal Portugal, Jose Mourinho, mengaku dirinya sudah pasti akan berlabuh di Old Trafford musim depan dan menggantikan Louis van Gaal. Mourinho menceritakan kepada teman-teman dekatnya bahwa kesepakatan yang akan membuatnya mengambil alih Manchester United sudah tercapai.

West Ham 'Usir' Liverpool dari Piala FA

10-02-2016 | 10:22 WIB

BATAMTODAY.COM - Liverpool akhirnya tersingkir dari Piala FA setelah kalah 1-2 dari West Ham United di replay babak keempat Piala FA, Rabu (10/2/2016) dini hari WIB. Philippe Coutinho gagal menyelamatkan The Reds dari kekalahan setelah Angelo Ogbonna memastikan kemenangan The Hammers di babak perpanjangan waktu.

Real Madrid Kehilangan Marcelo Karena Cidera Bahu

10-02-2016 | 08:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Madrid - Bek kiri Real Madrid, Marcelo, tampaknya harus menepi cukup lama. Real Madrid mengonfirmasi bahwa bek asal Brasil itu mengalami dislokasi di bahu kanannya. Sejumlah laga penting yang dijalani Los Blancos dalam waktu dekat pun harus dijalani tanpa kehadirannya.


Ketahuan Makan Nasgor, Pemain Arema Didenda Rp5 Juta

09-02-2016 | 09:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Malang - Pelatih Arema Cronus, Milomir Seslija, sangat tegas mengatur pola makan anak asuhannya. Bahkan, jika Seslija mengetahui ada pemainnya yang ketahuan makan nasi goreng dan sejenisnya, akan didenda lima juta rupiah.


MU Unggah Foto Imlek Fans Indonesia

09-02-2016 | 08:24 WIB

BATAMTODAY.COM, London - Tahun Baru Imlek merupakan perayaan bagi warga Tionghoa yang ada di seluruh dunia. Klub-klub top Eropa, salah satunya Manchester United, turut memberikan ucapan dengan mengunggah foto salah satu penggemar dari Indonesia.

Tamtamas FC Dibentuk untuk Membina Semangat Sportifitas Anak Sejak Dini

08-02-2016 | 17:45 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Berdirinya Sekolah Sepak Bola (SSB) taman surya, tanjungtalok dan lobammas (Tamtamas) yang terpusat di Desa Teluksasah, Kecamatan Serikuala Lobam, Bintan bertujuan untuk membimbing dan membina serta meningkatkan semangat sportifitas dalam berolahraga, khusus sepakbola mulai sejak anak usia dini.

Taekwondo Karimun Ciptakan Atlit Emas Kelas Dunia

08-02-2016 | 17:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Pengurus Cabang Taekwondo Indonesia (Pengcab TI) Kabupaten Karimun semakin melebarkan sayapnya. Setelah memperoleh 1 medali emas, 1 medali perak dan 6 medali perunggu pada kejuaraan antar Dojang (tempat latihan-red) se-Provinsi Kepri pada 30 Oktober - 1 Nopember 2015 lalu di Kota Batam, kini cabang olahraga seni beladiri asal Korea itu, semakin diminati masyarakat Karimun.

Van Gaal Tak Percaya Mourinho Gantikan Dirinya di MU

08-02-2016 | 09:02 WIB

BATAMTODAY.COM, London - Louis van Gaal tak percaya bahwa Jose Mourinho akan menggantikan dirinya sebagai manajer Manchester United.