Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Jonatan Christie Bertemu Prannoy HS di Final Swiss Open 2022

27-03-2022 | 12:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Tunggal Putra Indonesia, Jonatan Christie menembus babak final gelaran BWF Super 300 Swiss Open 2022.

Ides Madri Resmi Nakhodai Askot PSSI Kota Batam Periode 2021-2025

26-03-2022 | 14:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ides Madri resmi dilantik menjadi Ketua Asosiasi Kota (Askot) PSSI Batam periode 2021-2025. Acara pelantikan dilakukan oleh Ketua Asprov PSSI Kepri, Maifrizon di Hotel Harmoni One Batam Center, Sabtu (26/3/2022).

KONI Bintan Gelar Rakerkab, Bahas Persiapan Jadi Tuan Rumah Porprov Kepri 2022

26-03-2022 | 12:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Kadispora Bintan, Hasfi Handra mewakili Plt Bupati Bintan Roby Kurniawan membuka rapat kerja (Raker) KONI Bintan tahun 2022 di Bhadra Resort, Sabtu (26/3/2022).

Persiapan Porprov Kepri 2022, KONI Bintan akan Gelar Raker Bersama Pengurus Cabor

25-03-2022 | 12:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Bintan, akan mengadakan rapat kerja bersama pengurus cabang olahraga (Cabor) se-Kabupaten Bintan, Sabtu (26/3/2022) besok. Dalam rapat kerja ini dibahas tentang persiapan kontingen dari masing-masing cabor, untuk menghadapi Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) 2022 Kepri, di Kabupaten Bintan sebagai tuan rumah.

Kolonel Laut Suharto Buka Kejuaraan Bola Voli U-23 Fasharkan Cup 2022

24-03-2022 | 19:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Fasharkan TNI AL Mentigi menggelar kejuaraan bola voli Fasharkan Cup 2022 U-23, yang akan berlangsung di Gedung Nasional Tanjunguban, Kecamatan Serikuala Lobam, Kabupaten Bintan.

Kejuaraan ini resmi dibuka Kafasharkan Mentigi, Kolonel Laut (T) Suharto, Kamis (24/3/2022). Ia menyampaikan, turnamen ini diselenggarakan untuk menjaring bibit unggul atlet bola voli U-23 di Kabupaten Bintan.

Kembali Berulah, Neymar Dituding Mabuk di Latihan PSG

23-03-2022 | 13:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Bintang asal Brasil Neymar dituding kembali berulah dengan hampir mabuk dalam latihan Paris Saint-Germain (PSG).

Seleksi Atlet Porprov Kepri 2022, Percasi Batam Gelar Turnamen Catur Madya

22-03-2022 | 12:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Persatuan Catur Seluruh Indonesia (Percasi) Kota Batam kembali mengelar turnamen bertajuk 'Catur Madya' untuk tim Pra Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) pada awal November 2022 mendatang.

Gaji Pawang Hujan MotoGP Mandalika Capai Ratusan Juta

21-03-2022 | 12:58 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Gaji pawang hujan Rara atau Roro Istiati yang ditugaskan di MotoGP Mandalika 2022 di Sirkuit Mandalika, Minggu (20/3/2022), disebut mencapai ratusan juta rupiah.