Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kurangi Polusi, China Batasi Penjualan Petasan Selama Imlek

27-01-2017 | 17:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Beijing - Demi mengatasi polusi udara, otoritas China membatasi dengan ketat penjualan petasan dan kembang api selama perayaan Tahun Baru China, yang jatuh pada Sabtu ini (28/1/2017).

Limbah Cemari Pantai Nongsa, Pemko Batam Surati Singapura dan Malaysia

27-01-2017 | 11:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pemerintah Kota Batam melalui Dinas Lingkungan Hidup segera menyurati negara tetangga Singapura dan Malaysia untuk memastikan jenis limbah yang telah mencemari pantai Nongsa.

Pantai Nongsa Tercemar Limbah B3, 60 Ton Sludge Oil Tercecer Sepanjang 1,2 Km

25-01-2017 | 16:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Limbah minyak jenis sludge oil kembali mencemari bibir pantai di Batam. Pencemaran lingkungan ini sepertinya sudah menjadi agenda tahunan. Kali ini, limbah bahan berbahaya dan beracun (B3) tersebut mencemari perairan Nongsa.

Bidik Penghargaan Swasti Saba Wiwerda, Pemkab Bintan Lakukan Lakukan Hal Ini

24-01-2017 | 19:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Pemerintah Kabupaten Bintan membidik penghargaan tertinggi kota sehat tahap pembinaan atau "Swasti Saba Wiwerda" pada tahun 2017.

Tahun Lalu, Bumi Pecahkan Rekor Alami Suhu Terpanas

21-01-2017 | 11:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Laporan terbaru mencatat tahun 2016 memecahkan rekor sebagai tahun paling panas yang pernah ada. Itu berarti sudah tiga kali beruntun Bumi memecahkan rekor suhu terpanasnya.

Inilah Gunung dengan Pemandangan Paling Indah di Indonesia

19-01-2017 | 12:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ada banyak gunung indah di Indonesia yang bisa kamu daki. Memang mendaki gunung itu butuh perjuangan, tapi yakinlah, sesampainya di puncak, kamu akan terkagum pada pemandangan yang luar biasa indah.

Tasya Kamila Garap Project Energi Ramah Lingkungan di Indonesia

16-01-2017 | 11:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Artis cantik dan berbakat, Tasya Kamila, saat ini sedang menempuh pendidikan Master di Amerika Serikat. Bahkan pelantun ANAK GEMBALA ini sekolah tanpa biaya sendiri, yakni menggunakan beasiswa pemerintah. Sudah tak diragukan lagi bahwa gadis kelahiran Jakarta ini menjadi sosok selebritis yang berprestasi sekaligus inspiratif.

Melestarikan Hutan Tropis di Indonesia

09-01-2017 | 11:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sejak tahun 2009, pemerintah Amerika telah bekerja sama dengan pemerintah Indonesia untuk mendukung upaya-upaya pelestarian hutannya. Berdasarkan perjanjian TFCA, pembayaran utang Indonesia dikurangi sebagai imbalan kegiatan-kegiatan pelestarian hutan tropis di Sumatra dan Kalimantan.