Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Berlangsung Meriah Selama 25 Hari, PKP Ucapkan Selamat kepada Pemenang Undian

18-06-2024 | 12:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - PKP mengucapkan selamat kepada para pemenang undian pameran Properti PKP EXPO yang digelar selama 25 hari, sejak 23 Mei - 16 Juni 2024 di Grand Batam Mall.

Pagelaran yang berlangsung meriah tersebut telah selesai dilaksanakan. Pameran dengan Promo PKP EXPO itu ditutup dengan acara pengundian hadiah dengan total Rp 100 juta bagi konsumen PKP yang beruntung.

Menperin dan Produsen Otomotif Tiongkok Sepakati Indonesia Jadi Hub Basis Produksi EV untuk Ekspor

18-06-2024 | 11:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Investasi merupakan instrumen penting bagi keluar masuknya arus modal dari dalam maupun luar negeri untuk ditanamkan pada sektor-sektor yang berpotensi menghasilkan keuntungan ekonomis.

Kunjungan kerja Menteri Perindustrian, Agus Gumiwang Kartasasmita ke Tiongkok makin membuka peluang bagi para pelaku industri otomotif asal Negeri Tirai Bambu untuk meningkatkan ekspor kendaraan bermotor berbasis listrik yang diproduksi di Indonesia.

Tingkatkan Jaminan Mutu, KKP Terapkan Sertifikasi CBIB Termasuk Budidaya Lobster

18-06-2024 | 11:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan akan menerbitkan sertifikasi cara budidaya ikan yang baik (CBIB) pada setiap kegiatan budidaya di Indonesia, salah satunya pada budidaya lobster.

Hal ini sebagai bentuk penjaminan mutu lobster hasil budidaya dan bagian dari upaya menjadikan Indonesia sebagai global supply chain lobster di masa depan.

Utang Luar Negeri RI per April 2024 Capai Rp 6.685 Triliun

16-06-2024 | 16:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatatkan utang luar negeri (ULN) Indonesia pada April 2024 sekitar Rp 6.685 triliun. BI mengeklaim, terjadi tren penurunan pada besaran ULN Indonesia.

Pertamina Tambah Pasokan Solar dan Elpiji 3 Kg Jelang Idul Adha

16-06-2024 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT Pertamina Patra Niaga menambah pasokan solar dan elpiji 3 kilogram (kg) mengingat terjadi peningkatan kebutuhan masyarakat menjelang Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah.

BRI Batam Center dan Nagoya Gelar Acara Undian, Dua Unit Mobil Jadi Milik Nasabah Simpedes

16-06-2024 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Bank Rakyat Indonesia (BRI) Kota Batam yang terdiri dari dua Kantor Cabang yakni BRI Cabang Batam Center dan BRI Cabang Batam Nagoya menggelar acara Undian Panen Hadiah Simpedes Semester II Tahun 2023, yang berlangsung di Kelong Baba, Sekupang, Kota Batam, Sabtu (15/6/2024) malam

Bamsoet Dorong Peningkatan Iklim Investasi Melalui Bank Tanah

16-06-2024 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo (Bamsoet) menuturkan di tengah persaingan global yang semakin kompetitif, mewujudkan iklim investasi yang positif adalah tantangan yang harus dihadapi.

Pencapaian Inflasi Terkendali, Menko Airlangga Ungkap Strategi Kebijakan 4K Sektor Pangan

15-06-2024 | 15:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pencapaian inflasi Indonesia saat ini masih terkendali, di mana realisasi inflasi pada Mei 2024 tercatat 2,84% (yoy), terjaga dalam rentang sasaran 2,5+/-1%.

Capaian tersebut lebih baik dibandingkan dengan sejumlah negara G20 lain seperti Argentina (289% yoy), Turki (75,45% yoy), dan Rusia (7,84% yoy).