Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Harga Sejumlah Kebutuhan Pokok di Batam Masih Tinggi Pasca-Nataru

07-01-2022 | 11:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Memasuki awal tahun 2022, pasca Natal dan Tahun Baru (Nataru), harga sejumlah bahan pangan di Pasar Aviari, Batuaji masih mahal.

Pola Konsumsi Serba Online, Ini 5 Peluang Bisnis yang Beri Cuan Besar di 2022

07-01-2022 | 11:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pandemi covid-19 memberi peluang bisnis baru bagi siapapun yang mau membukanya. Maklum, sejak pandemi, pola konsumsi masyarakat banyak berubah jadi serba online.

Rachmat Gobel Minta Pemerintah Waspadai Laju Inflasi Tahun 2022

07-01-2022 | 08:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menghadapi dinamika situasi dan kondisi tahun 2022, Wakil Ketua DPR RI Koordinator Bidang Industri dan Pembangunan (Korinbang) Rachmat Gobel memperingatkan pemerintah untuk mewaspadai laju inflasi.

Memang pada tahun 2021, laju inflasi dinilai terkendali. Namun, pada tahun 2022, sebab lonjakan harga kebutuhan sehari-hari naik terlalu cepat bisa berpotensi mengakibatkan inflasi yang tidak terkendali.

Pemerintah Sediakan Minyak Goreng Rp 14 Ribu Per Liter hingga Juni Mendatang

07-01-2022 | 09:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) beberapa hari lalu telah memerintahkan jajarannya untuk menjaga stabilitas harga minyak goreng sehingga terjangkau oleh masyarakat.

Pemerintah memutuskan untuk menyediakan minyak goreng kemasan sederhana seharga Rp 14.000 per liter.

Perayaan Hari Jadi Kota Tanjungpinang Jadi Ajang Promosi UMKM

06-01-2022 | 12:21 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Wali Kota Tanjungpinang, Hj Rahma bersama Wakil Wali Kota Tanjungpinang Endang Abdullah mengunjungi stand bazar UMKM di Lapangan Pamedan usai upacara peringatan Hari Jadi Kota Tanjungpinang ke-238, Kamis (6/1/2022).

Amartha Pilih Element Inc untuk Memberi UMKM Akses Pinjaman

06-01-2022 | 10:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Amartha, perusahaan teknologi keuangan terkemuka di Indonesia yang berfokus pada penyediaan produk keuangan inklusif bagi pengusaha wanita, telah bermitra dengan Element Inc., penyedia solusi identitas digital global, untuk memberikan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) akses pinjaman yang lebih mudah.

Jepang Protes Larangan Ekspor Batu Bara RI, Ini Alasannya

06-01-2022 | 10:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah Jepang memprotes larangan ekspor batu bara yang diberlakukan Indonesia hingga 31 Januari 2022. Hal itu tertuang dalam surat yang dikirimkan oleh Duta Besar Jepang untuk Indoneisa Kanasugi Kenji.

Pemkab Bintan Anggarkan Rp 1,9 Miliar di APBD 2022 untuk Subsidi Bunga Pinjaman UMKM

05-01-2022 | 19:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Program bantuan subsidi tanpa bunga bagi pinjaman UMKM yang digagas Apri-Roby pada saat kampanye, tahun lalu, telah diwujudkan dengan terselenggaranya penandatanganan perjanjian kerja sama (MoU) antara Pemerintah Kabupaten Bintan bersama BPR Bintan di Area ex MTQ, Kantor Disparbud Bintan, belum lama ini.

Bahkan untuk mendukung program bantuan subsidi pinjaman tanpa bunga tersebut, Pemerintah Kabupaten Bintan bahkan telah menganggarkan Rp 1,9 miliar melalui APBD Bintan 2022.