Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Polsek Balai Karimun Cek Harga dan Stok Sembako Jelang Ramadhan 1446 H

01-03-2025 | 19:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Menjelang bulan suci Ramadhan 1446 H, Polsek Balai Karimun melakukan pengecekan stok serta harga sembako di wilayah Kecamatan Karimun, Jumat (28/2/2025).

Erick Thohir Bakal Review Total Pertamina Pasca Kasus Patra Niaga

01-03-2025 | 18:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri BUMN Erick Thohir akan melakukan review total Pertamina pasca kasus dugaan korupsi dalam tata kelola minyak mentah dan produk kilang yang melibatkan sejumlah pimpinan di PT Pertamina Patra Niaga, PT Pertamina International Shipping dan PT Kilang Pertamina Internasional.

Permintaan Kelapa Muda Naik di Bulan Puasa, Pedagang Keluhkan Stok Terbatas

01-03-2025 | 17:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kelapa muda menjadi salah satu primadona saat berbuka puasa. Kesegarannya tidak hanya menghilangkan dahaga, tetapi juga menjadi bahan utama dalam berbagai olahan minuman berbuka.

Penggunaan QRIS Cross Border dari Malaysia, Thailand dan Singapura Hampir Tiga Juta Transaksi pada 2024

01-03-2025 | 16:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Bank Indonesia (BI) perwakilan Provinsi Kepri menyampaikan, penggunaan Cross Border dari tiga negara tetangga yang telah bekerjasama dalam hal pembayaran secara digital, hampir menembus tiga juta transaksi.

RI-Jepang Perkuat Daya Saing IKM Otomotif Melalui Transformasi Digital

01-03-2025 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah Indonesia terus mendorong industri kecil dan menengah (IKM) otomotif agar lebih kompetitif di tingkat global melalui percepatan transformasi digital.

Salah satu upaya strategis yang dilakukan adalah kerja sama dengan Japan International Cooperation Agency (JICA), yang diwujudkan dalam program 'Kick Off Match Making' antara IKM otomotif dan penyedia solusi teknologi. Acara ini digelar pada 25 Februari 2025 di Kementerian Perindustrian (Kemenperin), Jakarta.

Indonesia Jadi Negara Pertama di Asia dengan Fasilitas R&D Apple

01-03-2025 | 14:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Indonesia mencatat sejarah sebagai negara pertama di Asia dan kedua di dunia di luar Amerika Serikat yang memiliki fasilitas penelitian dan pengembangan (R&D Center) Apple.

Pembangunan pusat R&D ini merupakan hasil kesepakatan antara Kementerian Perindustrian (Kemenperin) dan Apple dalam komitmen investasi periode 2023-2029.

Bank Muamalat Jadi Bank Syariah Pertama sebagai Bank Penyimpan Margin, Dana Kompensasi dan Dana Jaminan

01-03-2025 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT Bank Muamalat Indonesia Tbk semakin memperkokoh posisinya sebagai pelopor bank syariah dengan memperoleh izin dari Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) sebagai Bank Penyimpan Margin, Dana Kompensasi, dan Dana Jaminan yang pertama di industri perbankan syariah di Indonesia.

Warga Tanjungpinang Antusias Belanja Kebutuhan Pokok dengan Harga Terjangkau

28-02-2025 | 19:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gerakan Pangan Murah (GPM) Mini yang digelar Dinas Pertanian, Pangan, dan Perikanan (DP3) Kota Tanjungpinang, Jumat (28/2/2025) di halaman kantor DP3, mendapat respons positif dari masyarakat.