Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Investasi Lamban, Pemerintah-Pengusaha Jalan Sendiri-sendiri

28-03-2013 | 15:29 WIB

TANJUNGUBAN, batamtoday - Lambannya pergerakan dari Dewan Kawasan (DK) Provinsi Kepri, berdampak kurang positifnya perkembangan ekonomi dan investasi di daerah. Salah satu penyebabnya adalah karena antara pemerintah dan pengusaha masih berjalan sendiri-sendiri.

Uang Muka di Oceanic Bliss Bisa Dicicil 12 Kali

28-03-2013 | 15:17 WIB

BATAM, batamtoday - PT Anugrah Dharma Sentosa, pengembang Oceanic Bliss Cluster Avante memberikan kemudahan cicilan uang muka hingga 12 kali untuk para konsumen yang berminat.

WiGO Bagikan IPAD 4G dan Smartphone dalam Kontes Foto di Facebook

28-03-2013 | 13:03 WIB

BATAM, batamtoday - WiGO 4G melalui fan page Facebook-nya mengadakan kontes “Internet is My Hero” dengan hadiah-hadiah menarik bagi pelanggan setianya.

Prudential Didenda Ratusan Miliar Rupiah

28-03-2013 | 10:14 WIB

LONDON, batamtoday - Perusahaan asuransi raksasa Prudential didenda Otoritas Layanan Keuangan Inggris, FSA sebesar £30 juta atau sekitar Rp441 miliar, terkait dengan penawaran pembelian AIA, anak usaha perusahaan asuransi AS, AIG.

Tiga Perusahaan PMA Bakal Hengkang dari Lobam

27-03-2013 | 17:04 WIB

TANJUNGUBAN, batamtoday - Jamin Hidajat, Ketua Apindo Bintan menyampaikan dalam waktu dekat sebanyak tiga perusahaan kategori Penanaman Modal Asing (PMA) di kawasan Industri Bintan (KIB) Lobam, bakal hengkang dipicu besarnya Upah Minimum Kabupaten (UMK) Bintan 2013 dan kepastian hukum yang dinilai semakin tidak membuat nyaman iklim investasi.

Bintan, Potensi Besar Promosi Kurang

27-03-2013 | 15:28 WIB

TANJUNGUBAN, batamtoday - Wakil Menteri Luar Negeri (Wamenlu) Singapura, Massagos Zulkifli menilai Kabupaten Bintan memiliki potensi ekonomi yang luar biasa, terutama untuk investasi, namun potensi itu tak termaksimalkan akibat kurangnya promosi.

DPR Setujui Agus Martowardojo Jadi Gubernur BI

27-03-2013 | 07:54 WIB

JAKARTA, batamtoday - Menteri Keuangan Agus Martowardojo akhirnya terpilih menjadi Gubernur Bank Indonesia. Agus lulus uji kepatutan dan kelayakan yang digelar anggota Komisi XI DPR, malam ini. Alotnya pembahasan, keputusan itu keluar setelah voting 54 anggota Komisi XI dalam rapat tertutup.

Dispenda Batam Menargetkan PBB-P2 Capai Rp63 Miliar

26-03-2013 | 17:20 WIB

BATAM, batamtoday - Kepala Dinas Pendapatan Daerah (Dispenda) Kota Batam, Jefridien, yakin pihaknya bisa mencapai target sebesar Rp63 miliar untuk menambah pemasukan pendapatan asli daerah (PAD) dari sektor Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2) di tahun 2013.