Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Tahun 2013, Investasi Asing di Batam Capai US$6,95 Miliar

21-04-2014 | 14:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pertumbuhan investasi dan indikator ekonomi Batam dalam lima tahun terakhir menunjukan angka yang sangat baik. Tercatat, nilai investasi hingga periode Juni tahun 2013 mencapai US$ 16,14 miliar. Besaran angka tersebut, jika dibandingkan dengan periode yang sama pada bulan Juni 2012 mengalami kenaikan sebesar 5,22 persen.

Sambut Hari Kartini, Garuda Indonesia Beri Diskon Sampai 25 Persen

20-04-2014 | 19:01 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Maskapai Garuda Indonesia memberikan diskon menarik bagi penumpang untuk memperingati Hari Kartini, Senin (21/4/2014) besok. Penumpang kelas bisnis mendapatkan diskon sebesar 25 persen, sementara kelas ekonomi 10 persen.

Giant Express Tempat Belanja Termurah di Batam

17-04-2014 | 13:43 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Giant Express, salah satu tempat perbelanjaan yang baru diresmikan di daerah Batuaji, mengklaim menjual produk kebutuhan sehari-hari dengan harga paling murah dari beberapa tempat perbelanjaan yang ada di Batam. Selain itu, Giant Ekspres juga menjamin produk yang mereka jual kepada masyarakat masih kondisi segar.

Investasi Korea Selatan di Batam Capai 30 Juta Dolar AS

16-04-2014 | 11:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dalam sepuluh tahun terakhir, nilai investasi perusahaan asal Korea Selatan yang masuk kawasan perdagangan bebas Batam mencapai 30 juta dolar AS.

Telkom Luncurkan Program SME Indonesia Bisa

16-04-2014 | 11:19 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Untuk memangkitkan inovasi dan semangat wirausaha PT Telekomunikasi Indonesia (Telkom) Batam meluncurkan program Small Medium Enterprise (SME) Indonesia Bisa (SIB) di Holiday Inn Resort Batam, Sekupang, Rabu (16/4/2014).

Pengusaha Singapura Tertarik Bangun Pelabuhan Sri Bintan Pura Tanjungpinang

16-04-2014 | 09:37 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Pengusaha Singapura tertarik jajaki kerja sama pengembangan pelabuhan Sri Bintan Pura (SBP) Tanjungpinang.

Pererat Hubungan, BP Batam Kumpulkan Pebisnis Asal Korea

15-04-2014 | 11:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Badan Pengusahaan (BP) Batam menggelar kegiatan Business Gathering dengan pengusaha Korea pada Selasa (15/4/2014) di Hotel Harris.

Kantor Pelabuhan Laut BP Batam Jalin Kerja Sama dengan BNI Soal Layanan Jasa Kepelabuhanan

12-04-2014 | 12:22 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kantor Pelabuhan Laut BP Batam bekerja sama dengan PT BNI (Bank Negara Indonesia) Persero Tbk dalam penerapan nota jasa kepelabuhanan Batam dengan debet rekening. Kerja sama kedua institusi plat merah ini telah disosialisasikan kepada para pengusaha di Batam, yang digelar Hotel Planet Holiday, Kamis (10/4/2014).