Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Depkeh AS dan Apple Masih Belum Capai Kata Sepakat

05-03-2016 | 09:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Washington DC - Federal Bureau of Investigation (FBI) atau “Biro Investigasi Federal” meminta Apple untuk membuat perangkat lunak yang akan membantu mereka mengakses iPhone yang digunakan oleh Syed Rizwan Farook. Farook dan istrinya membunuh 14 orang dan melukai 22 lainnya dalam penembakan massal Desember lalu.

Kantong Plastik Berbayar Sudah Berlaku di Batam

05-03-2016 | 09:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Jika Anda belanja di jaringan konglomerasi mini market yang merambah Batam, harga kantong plastik kecil yang cukup untuk 3 botol air mineral ukuran 500 ml itu, dipatok harga Rp200. 

Balai Karantina Pertanian Surabaya Tahan 609 Ton Buah Berpenyakit Asal Tiongkok

05-03-2016 | 08:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Surabaya - Sebanyak 34 kontainer berisi 609 ton buah jeruk, pir dan apel asal China, diamankan Balai Besar Karantina Pertanian Surabaya di Terminal Petikemas Surabaya (TPS) Tanjung Perak, Jumat (4/3). Selain tidak dilengkapi dokumen yang semestinya, buah-buahan itu berpotensi membawa hama lalat buah ke Indonesia.

Lima Unit Kapal Kargo Tujuan Anambas Diberangkatkan dari Tanjungpinang

04-03-2016 | 19:34 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Sulitnya menjangkau Anambas di saat musim angin Utara, berdampak pada langkanya kebutuhan pokok masyarakat. Sehingga bahan pokok seperti gula, telur dan lainnya itu, mengalami kenaikan harga.

Perluasan Apron Bandara Hang Nadim Batam Bernilai Rp70 Miliar Bakal Dilelang Mei 2016

04-03-2016 | 18:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Perluasan Apron Bandara Internasional Hang Nadim Batam akan dilelang pada Mei 2016 mendatang oleh Badan Pengusahaan (BP) Batam, guna menunjang operasional pesawat.

Pemerintah Putuskan Tarik BP Batam ke Pusat, Tak Lagi di DK FTZ Kepri

04-03-2016 | 11:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan, pemerintah mengambil alih Badan Pengusahaan (BP) Batam ke pusat, dan keberadaanya tidak lagi di bawah Dewan Kawasan FTZ Kepri yang saat ini diketuai Gubernur Provinsi Kepulauan Riau (Kepri).


RI Jual 10 Wisata Unggulan di Prancis

04-03-2016 | 11:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Paris - Indonesia diwakili Kementerian Pariwisata RI dan KBRI Paris menjadi pays d'honneur atau negara tamu pada pameran pariwisata Salon International du Tourisme de Nantes di Kota Nantes untuk mempromosikan potensi pariwisata Indonesia di luar negeri, khususnya di Prancis.

Ini Dia 7 Kota Biaya Hidup Termahal di Dunia

04-03-2016 | 10:28 WIB

AGEN property Savills baru saja melansir daftar tahunan mengenai kota dengan tingkat biaya hidup termahal di dunia.