Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Menyelamatkan Masa Depan Puluhan Juta Anak dan Remaja

28-06-2024 | 11:00 WIB

Oleh: Bambang Soesatyo)*

MEMBUKA akses seluas-luasnya bagi anak-remaja usia sekolah agar dapat mengenyam pendidikan akan menyelamatkan masa depan puluhan juta generasi muda. Program prioritas yang dicanangkan oleh Prabowo Subianto sebagai presiden terpilih idealnya diawali dengan evaluasi terhadap pemanfaatan ratusan triliun anggaran pendidikan yang setiap tahun dialokasikan negara.

Unair Green

28-06-2024 | 08:36 WIB

Oleh Dahlan Iskan

Ilustrasi soal green energy. (Foto: Disway.id)

KELOMPOK pertama: mereka yang dipaksa. Kelompok kedua: mereka yang masih menghitung untung rugi. Kelompok ketiga: mereka yang belum mengerti.

Jalan Umur

27-06-2024 | 08:52 WIB

Oleh Dahlan Iskan

SALAH satu resep panjang umur ternyata ini: tidak memiliki credit card. Itu diucapkan oleh seorang wanita yang pekan lalu genap berumur 100 tahun: Miriam Todd.

Serangan Hacker terhadap Pusat Data Nasional, Sebuah Renungan Bernegara

26-06-2024 | 09:40 WIB

Oleh: Achmad Nur Hidayat)*

BARU-baru ini, Indonesia dikejutkan oleh serangan siber besar-besaran yang menargetkan Pusat Data Nasional (PDN). Serangan ini mengakibatkan kebocoran data dari 210 instansi pemerintah. Lebih mengkhawatirkan lagi, hacker yang bertanggung jawab atas serangan ini meminta tebusan sebesar Rp 131 miliar untuk menghentikan penyebaran data yang bocor.

Boyongan IKN

26-06-2024 | 08:36 WIB

Oleh Dahlan Iskan

APAKAH Anda sudah dapat undangan untuk ikut upacara kenegaraan hari kemerdekaan Republik Indonesia di Ibu Kota Nusantara?

Kalau belum, sama: saya juga belum.

Tanri Abeng

24-06-2024 | 08:36 WIB

Oleh Dahlan Iskan

SAYA selalu kagum dengan kesehatan Pak Tanri Abeng. Di usia 82 tahun masih terlihat gesit. Kami ngobrol asyik di Semarang. Mungkin empat bulan lalu. Atau lima.

Keturunan Seks

22-06-2024 | 08:36 WIB

Oleh Dahlan Iskan

SEMUA manusia punya unsur darah Neanderthals. Biar pun sedikit. Saya, misalnya. Di dalam darah saya ada darah Neanderthals. Sebanyak 2,5 persen.

Dokter Ibu

21-06-2024 | 08:36 WIB

Oleh Dahlan Iskan

INI di kehidupan nyata: ada dokter bertekad tidak mau kawin. Ia ingin fokus merawat ibunya. Ia khawatir: kalau kawin tidak bisa fokus merawat sang ibu. Apalagi kalau istrinya ternyata tidak sayang mertua.