Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Hindari Kepunahan, Mendikbud: Kodifikasi Bahasa Daerah Harus Dipercepat

14-09-2019 | 13:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) melalui melalui Badan Pengembangan Bahasa dan Perbukuan menyelenggarakan Seminar Leksikografi Indonesia 2019, dibuka oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud), di Hotel Sultan, Jakarta, Rabu (11/09/2019).

Dicari Siswa dan Mahasiswa Berprestasi untuk Terima Beasiswa ATB

09-09-2019 | 17:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - PT. Adhya Tirta Batam (ATB) kembali menyediakan beasiswa untuk siswa SMA/SMK dan mahasiswa berprestasi. Proses pendaftaran beasiswa telah dibuka sejak 2 September 2019 hingga 25 September 2019 mendatang.

Kisah Inspiratif Brigadir Angga, Sulap Motor Dinas Jadi Perpustakaan Keliling

09-09-2019 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Lingga - Kisah inspiratif dari salah seorang anggota Sat Binmas Polres Lingga, Brigadir Polisi Tengku Angga yang menyulap motor dinasnya menjadi perpustakaan keliling dengan memasang sebuah boks besar di belakang motor.

Wabup Lingga Ingatkan Orangtua Benteng Awal bagi Anak

09-09-2019 | 09:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Lingga - Wakil Bupati Lingga M Nizar mengimbau kepada orangtua, khususnya di Kabupaten Lingga, agar selalu memantau perkembangan anak, mengingat zaman yang semakin canggih saat ini.

Mendikbud Segera Launching Literasi Digital Kabupaten Natuna

07-09-2019 | 17:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Makassar - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhajir Effendy mengatakan segera meluncurkan literasi digital di Natuna, Kepulauan Riau pada 18 September 2019.

XL Axiata Siapkan Pelajar Sumatera Hadapi Revolusi Industri 4.0

07-09-2019 | 11:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Medan - PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) bekerjasama dengan Direktorat Pendidikan Dasar dan Menengah Indonesia kembali menyelenggarakan program pengembangan kepemimpinan dan karakter 'XL Axiata Youth Leadership Camp (XYLC) 2019'.

Startup Cudy Siap Ramaikan Persaingan Dunia Pendidikan Digital Indonesia

07-09-2019 | 10:04 WIB

BATAMYODAY.COM, Batam - Pendidikan merupakan kebutuhan semua orang, apalagi di era modern seperti ini. Dunia pendidikan juga tak luput dari tantangan transformasi digital. Waktu dan jarak kini tak lagi menjadi hambatan di era digital untuk mencari ilmu. Kini, tren belajar online sudah menjadi hal yang lumrah di dunia pendidikan Indonesia.

Kemenhub Kembangkan Potensi Pelajar Batam

06-09-2019 | 09:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kantor Syahbandar Otoritas Pelabuhan (KSOP) Khusus Batam di bawah naungan Kementerian Perhubungan mengedukasi 30 pelajar sekolah tingkat SMA/sederajat se-Kota Batam di Ballroom Hotel Pasifik, Batam, Kamis (5/9/2019).