Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Polres Tanjungpinang Terima Rp4,2 Miliar Dana Hibah Pengamanan Pilwako

23-01-2018 | 09:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kapolres Tanjungpinang AKBP Ardyanto Tedjo Baskoro mengungkapkan, untuk pengamanan selama proses pelaksanaan pesta demokrasi Pilwako Tanjungpinang, pihaknya mendapat dana hibah sebanyak Rp4,2 miliar.

Ungkap Judi Three Kingdom Batam, Ini Peran Masing-masing Tersangka

23-01-2018 | 08:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Penghargaan yang diberikan kepada 21 personil Direktorat Reserse Narkoba Polda Kepri bukan karena telah berhasil mengungkap peredaran narkoba di wilayah hukum Kepri, melainkan karena dianggap telah berhasil mengungkap perjudian gelanggang permainan (Gelper) di Batam.

Audiensi dengan HNSI, Pemkab Anambas Minta KKP Kirim Kapal Pengawas Pukat Mayang

23-01-2018 | 08:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Pemerintah Kabupaten Kepulauan Anambas gelar audiensi dengan Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Anambas di Pasar Ikan, Tarempa. Hal tersebut digelar usai HNSI Anambas membubarkan diri dari Sekretariat DPRD Anambas.

Bermaksud Urus Pernikahan, Marinir Gadungan Ditangkap Unit I Jatanras WFRQ Lantamal IV

23-01-2018 | 08:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tim Western Fleet Quick Response (WFQR) IV Pangkalan Utama Angkatan Laut (Lantamal) IV melalui Unit I Jatanrasla berhasil menangkap M. Rinaldi alias Afandin, yang mengaku sebagai anggota Marinir berpangkat Sersan Kepala dan berdinas di Brigif 3 Marinir Batalyon Infantri Marinir 10, Senin (22/1/2018).

Kapolres Karimun Lepas Keberangkatan Dandim 0317/TBK Naik Becak Motor

22-01-2018 | 19:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Saat melepas keberangkatan Letkol Inf I Gusti Ketut Artasuyasa, Dandim 0317/TBK yang dipercayakan menjabat Kasrem 023/Kawal Samudera Sibolga, Senin (22/1/2018), terlihat sinergitas antara TNI dan Polri di Karimun.

Gagal Bunuh Diri, Polisi Temukan Dua Surat di TKP

22-01-2018 | 19:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Firman (21), warga Seijang yang mencoba bunuh diri, dengan meminum campuran pembersih lantai, pemutih pakaian dan obat bodrex ternyata sebelumnya menuliskan dua pucuk surat.

Kapal MT Jesslyn Natuna yang Kandas di Tambelan karena Hanyut dari Perairan Natuna

22-01-2018 | 19:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Kapal MT Jesslyn Natuna yang kandas dan tidak berawak di Pulau Tambelan, Kabupaten Bintan beberapa waktu lalu, pada posisi gps 01°-03'-830"N / 107°-29'-488"E, dipastikan hanyut dari perairan Natuna sampai kandas dan ditemukan nelayan di perairan Pulau Sedua Tambelan.

Dua Mayat Tanpa Identitas dalam Dua Hari Terakhir, Polisi Masih Menunggu Laporan Orang Hilang

22-01-2018 | 19:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dalam kurun waktu dua hari terakhir, ditemukan dua mayat pria tanpa memiliki identitas. Untuk jenazahnya, juga belum dimakamkan dan masih disemayamkan di Rumah Sakit Bhayangkara Polda Kepri.