Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kewibawaan Pemerintah RI Dilecehkan Pesawat Asing di Langit Kepri

25-09-2015 | 15:13 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kewibawaan pemerintah RI terus menerus dilecehkan pihak asing. Terutama, di langit Provinsi Kepri. Terbukti, setiap hari pesawat asing melintas di wilayah udara Kepri tampa izin. Pelanggaran terparah paling banyak pesawat melintas di wilayah udara Kabupaten Natuna tujuan Malaysia dan Singapura. 

Awas, Teroris Asing dari Malaysia Bergerak Menuju Indonesia

25-09-2015 | 15:45 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Indonesi, Saud Usman Nasution mengatakan, kelompok ISIS (Islamic State of Iraq and Suriah) bekerja sama dengan jaringan penyelundupan manusia sedang bergerak untuk memasukkan teroris asing ke Indonesia.

Pembangunan Hotel Aston Resahkan Masyarakat, Distako Lepas Tangan

25-09-2015 | 14:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dinas Tata Kota (Distako) Batam seolah lepas tangan dengan pembangunan Hotel Aston Batam dan Residences yang berada di pinggir jalan, sebelah SPBU Pelita yang kini dikeluhkan oleh masyarakat.

Ini Loh Dalang di Balik Aksi Kebakaran Hutan

25-09-2015 | 11:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ada sekitar 20 aktor yang terlibat di lapangan dan mendapat keuntungan ekonomi dari pembakaran hutan dan lahan. Sebagian besar dari jaringan kepentingan dan aktor yang mendapat keuntungan ekonomi ini menyulitkan langkah penegakan hukum.


Staf Ahli Komisi I, Mengaku Anggota DPRD Kota Batam Ancam LPM Kabil

24-09-2015 | 22:17 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Kabil mendatangi kantor DPRD Kota Batam untuk mempertanyakan maksud dan tujuan yang diduga staf Komisi I dengan inisial M (Munir) mengaku menjadi Anggota DPRD dan melakukan pengancaman kepada LPM Kabil.


Dahlan Mengaku Tak Tahu Perkembangan Kasus Dugaan Korupsi Alkes di RSUD Embung Fatimah

24-09-2015 | 13:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kasus dugaan korupsi pengadaan alat kesehatan (Alkes) Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Embung Fatimah Batam sudah memasuki tahap satu atau pelimpahan berkas perkara oleh Mabes Polri ke Kejaksaan Agung dalam P16.

Alamak, Mantan Rektor UKA Didakwa Pasal Berlapis

24-09-2015 | 09:33 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Mantan Rektor Universitas Karimun (UKA), Abdul Latief (57) didakwa pasal alternatif berlapis, oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Rizky Rahmatullah di PN.Tipikor Tanjungpinang, Selasa,(22/9/2015). Abdul Latif terjerat kasus korupsi dana Hibah Pendidikan Inklusif senilai Rp417 Juta dari Kementeriaan Pendidikan Pusat tahun 2012.

Terdakwa Korupsi Pembangunan Kantor KKP Karimun Ajukan Eksespsi

24-09-2015 | 09:23 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Dua terdakwa proyek pembangunan Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) II Tanjungbalai Karimun tahun 2013, masing-masing Muhammad Zen (49) dan Rizaldi (51), didakwa pasal berlapis oleh jaksa penuntut umum (JPU) Rizky Rahmatullah SH di PN Tipikor Tanjungpinang, Selasa (22/9/2015).