Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Pembunuh Ina Ditangkap Polisi di Kutai

02-10-2015 | 15:55 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kasus pembunuhan yang terjadi di Batam mulai terungkap satu per satu. Kali ini, pelaku pembunuh Ina (30), mayat perempuan bersimbah darah di kamar kontrakannya, rumah liar (ruli) Seibinti RT05/RW16, Kelurahan Tanjunguncang, Kecamatan Batuaji, Batam, Senin (28/9/2015) lalu akhirnya berhasil dibekuk, Kamis (1/10/2015) sore.

Wakil Jaksa Agung RI Motivasi Kejari Batam Tingkatkan Penegakan Hukum

02-10-2015 | 13:47 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kejaksaan Negeri (Kejari) Batam mengaku mendapat dukungan penuh dari Wakil Jaksa Agung RI, DR. Andhi Nirwanto untuk meningkatkan penegakan hukum di Kota Batam. Hal itu disampaikan di saat memberi materi diskusi Politik, Hukum dan Keamanan di Batam.

Mantan Karyawan PT YEB Lobam Dituntut 2 Tahun Penjara

02-10-2015 | 13:19 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang  â€“ Gelapkan uang perusahan Rp1.060 miliar, mantan karyawan PT Yoshikawa Electronic Bintan (YEB) Lobamm, Usman Bin Marbawi (45) dituntut  2 Tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) di PN Tanjungpinang.

Aristo Sesalkan Upaya Imigrasi dan Jaksa Pidanakan Dua WN Inggris

02-10-2015 | 11:51 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Aristo Pangaribuan, mengaku sangat menyesalkan upaya Imigrasi dan Jaksa Batam mempidanakan dua Warga Negara (WN) Inggris akibat melanggar UU Keimigrasian RI. Seharusnya, kata dia, kedua WN Inggris yang jadi terdakwa itu, dideportasi, bukan dipidana bak pelaku kriminal.

Ironis, Para Pengancam dan Penyerang Wartawan di Karimun adalah Orang Berpendidikan

02-10-2015 | 11:33 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Kasus-kasus pengancaman dan penganiayaan wartawan yang kerap terjadi di Kabupaten Karimun mendapat respon dari praktisi hukum setempat. Ironisnya pelaku pengancaman tersebut cendrung dilakukan oleh oknum-oknum terdidik di Bumi Berazam ini. 

Mediasi Asdatun Kejati Kepri Berhasil Tarik Rp2,9 Miliar dari PT PP

02-10-2015 | 11:26 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang – Mediasi yang dilakukan Asisten Perdata dan Tata Usaha Negara (Asdatun) Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepri berhasil menarik uang negara sebanyak Rp2.9 milliar dari PT Pembangunan Perumahan (PT PP).

Setengah Gram Sabu Antar Pasutri di Batam Huni Penjara 5 Tahun

02-10-2015 | 11:11 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Rustam bin Kamar dan Yelvi Srianti binti Maswardi, pasangan suami istri pemilik 0,5 gram sabu divonis 5 tahun penjara di Pengadilan Negeri (PN) Batam.‎ Kedua terdakwa terbukti melakukan tindak pidana, melanggar pasal 111 ayat (1), juncto pasal 132 ayat (1) UU RI nomor 35 Tahun 2009, Tentang Narkotika.

Antisipasi Razia Bodong, Kapolda Beri Arahan Ditlantas Polda Kepri

02-10-2015 | 09:43 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Merebaknya isu di sosial media dan di tengah-tengah masyarakat Batam, bahwa pelaku pembunuhan beruntun di Batam menyaru sebagai anggota polisi yang sedang melakukan razia. Maka, Kapolda Kepri Brigjen Arman Depari telah memberikan arahan khusus kepada Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Kepri. Untuk itu, Ditlantas Polda Kepri pun berperan aktif dalam mengungkap kasus ini.