Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Puan Dukung Film Indonesia Berlaga di Ajang Kompetisi Piala Oscar

14-09-2022 | 14:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPR RI Puan Maharani mendukung film Ngeri-Ngeri Sedap yang terpilih mewakili Indonesia dalam ajang Academy Awards 2023. Ia mendoakan agar film garapan Bene Dion itu bisa menorehkan prestasi dalam kompetisi Piala Oscar.

The Resonanz Music Studio Kembali Hadirkan Konser Simfoni untuk Bangsa 2022

28-08-2022 | 18:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Rutin diselenggarakan sejak tahun 2010, The Resonanz Music Studio di bawah arahan Avip Priatna dan didukung oleh www.indonesiakaya.com, kembali menyelenggarakan konser seri Simfoni Untuk Bangsa 2022.

Konser yang membawakan lagu-lagu karya komposer dan pencipta lagu kebanggaan Tanah Air ini telah disaksikan oleh para penikmat seni di Jakarta Concert Hall pada Sabtu (27.8/2022) pukul 19.30 WIB.

Band Vierratale Tampil All Out di XYZ Live Ground 2022 di Stadion Temenggung Abdul Jamal

28-08-2022 | 11:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Aksi band papan atas tanah air, Vierratale, sukses menghipnotis para penggemarnya di acara XYZ Live Ground 2022 di Stadion Temenggung Abdul Jamal, Kota Batam 2022, Sabtu (27/8/2022) malam.

Hujal lebat yang mengguyur Kota Batam tak mampu menghalangi antusiame penonton untuk menyaksikan Vierratale membawakan lagu-lagu hits miliknya.

Konser XYZ Live Ground, Tulus dan Vierratale Guncang Batam Malam Ini

27-08-2022 | 17:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Deretan penyanyi papan atas siap mengguncang Kota Batam di acara XYZ Live Ground. Di antaranya adalah penyanyi Tulus dan band Vierratale.

Tulus, penyanyi yang melantunkan lagu hits "Hati-Hati di Jalan", bakal menghibur para penggemarnya di Stadion Temenggung Abdul Jamal Batam, Sabtu (27/8/2022).

Terinspirasi dari Syair Lampung Karam, Pertunjukan Under the Volcano Siap Ditampilkan

27-08-2022 | 11:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Didukung oleh Bakti Budaya Djarum Foundation, Bumi Purnati Indonesia dan Ciputra Artpreneur dengan bangga mempersembahkan pertunjukan teater berkelas internasional Under the Volcano.

Under the Volcano merupakan pertunjukan hasil kolaborasi antara Bumi Purnati Indonesia dan Komunitas Seni Hitam Putih Sumatera Barat yang bisa disaksikan pada Sabtu (27/8/2022) Agustus 2022 pukul 16.00 & 20.00 WIB di Ciputra Artpreneur Theater.

Titimangsa Segera Pentaskan 'Sudamala: Dari Epilog Calonarang' di Jakarta

26-08-2022 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sukses mengadaptasi karya sastra Indonesia ke dalam seni pertunjukan (teater), Titimangsa bersama www.indonesiakaya.com kembali menghadirkan produksi ke-59 yang bertajuk Sudamala: Dari Epilog Calonarang.

Pementasan yang terinspirasi dari pentas tradisi Bali yang berakar dari sastra ini akan dipentaskan pada 10-11 September 2022 di Gedung Arsip Nasional Republik Indonesia, Jakarta.

Telkomsel Gelar Celeb on Cam Spesial Agustus 2022 Bersama Zara Leona dan Enda Ungu

26-08-2022 | 09:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Medan - Dalam memeriahkan momen di bulan Agustus 2022, Telkomsel menggelar kembalI acara Celeb on Cam. Kegiatan virtual yang juga ditayangkan secara langsung melalui channel Digionemaxstream menghadirkan sosok musisi Zara Leola dan Enda Ungu.

Acara hiburan sekaligus bincang inspiratif ini dihadirkan sebagai bentuk apresiasi bagi para jurnalis dan komunitas pelanggan di wilayah Sumatera.

The Resonanz Music Studio Hadirkan Konser Simfoni untuk Bangsa 2022

25-08-2022 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - The Resonanz Music Studio di bawah arahan Avip Priatna dan didukung oleh www.indonesiakaya.com, kembali menyelenggarakan konser seri Simfoni untuk Bangsa 2022. Konser ini rutin diselenggarakan sejak 2010.

Konser yang akan membawakan lagu-lagu karya komposer dan pencipta lagu kebanggaan Tanah Air ini, dapat disaksikan oleh para penikmat seni di Jakarta Concert Hall pada Sabtu, 27 Agustus 2022 mendatang, yang dimulai pukul 19.30 WIB.