Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Titimangsa Segera Pentaskan 'Sudamala: Dari Epilog Calonarang' di Jakarta

26-08-2022 | 11:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sukses mengadaptasi karya sastra Indonesia ke dalam seni pertunjukan (teater), Titimangsa bersama www.indonesiakaya.com kembali menghadirkan produksi ke-59 yang bertajuk Sudamala: Dari Epilog Calonarang.

Pementasan yang terinspirasi dari pentas tradisi Bali yang berakar dari sastra ini akan dipentaskan pada 10-11 September 2022 di Gedung Arsip Nasional Republik Indonesia, Jakarta.

Telkomsel Gelar Celeb on Cam Spesial Agustus 2022 Bersama Zara Leona dan Enda Ungu

26-08-2022 | 09:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Medan - Dalam memeriahkan momen di bulan Agustus 2022, Telkomsel menggelar kembalI acara Celeb on Cam. Kegiatan virtual yang juga ditayangkan secara langsung melalui channel Digionemaxstream menghadirkan sosok musisi Zara Leola dan Enda Ungu.

Acara hiburan sekaligus bincang inspiratif ini dihadirkan sebagai bentuk apresiasi bagi para jurnalis dan komunitas pelanggan di wilayah Sumatera.

The Resonanz Music Studio Hadirkan Konser Simfoni untuk Bangsa 2022

25-08-2022 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - The Resonanz Music Studio di bawah arahan Avip Priatna dan didukung oleh www.indonesiakaya.com, kembali menyelenggarakan konser seri Simfoni untuk Bangsa 2022. Konser ini rutin diselenggarakan sejak 2010.

Konser yang akan membawakan lagu-lagu karya komposer dan pencipta lagu kebanggaan Tanah Air ini, dapat disaksikan oleh para penikmat seni di Jakarta Concert Hall pada Sabtu, 27 Agustus 2022 mendatang, yang dimulai pukul 19.30 WIB.

Teater Keliling Tampilkan Cerita Rakyat Bali Bertajuk 'Musikal Calon Arang' di 5 Kota

24-08-2022 | 09:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Teater Keliling didukung oleh Bakti Budaya Djarum Foundation kembali mempersembahkan pertunjukan drama --yang kali ini berkonsep musikal bertajuk 'Musikal Calon Arang', yang diadaptasi dari cerita rakyat Bali.

Pertunjukan yang dikolaborasikan dengan musik, bela diri, tari dan nyanyian ini dipentaskan di 5 kota pada tanggal 07-15 Agustus 2022, yang berkolaborasi dengan penggiat seni di beberapa daerah di Pulau Jawa.

Film Dokumenter 'Eating Our Way To Extinction' Segera Tayang di Indonesia

20-08-2022 | 11:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Raline Shah akan menjadi narator pada film dokumenter 'Kisah Manusia Merangkai Punah' yang merupakan versi sulih suara berbahasa Indonesia dari film berjudul 'Eating Our Way To Extinction'.

Pada versi orisinilnya, aktris peraih Academy Award, Kate Winslet, bertindak sebagai narator dan produser eksekutif.

Amber Heard Ditawari Rp 133 M Buat Main Film Dewasa

19-08-2022 | 18:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Amber Heard dan Johnny Depp telah menjadi berita utama sepanjang tahun ini. Bahkan, nama keduanya belum juga selesai dibicarakan meski gugatan mereka berakhir.

Terinspirasi dari Syair Lampung Karam, Pertujukan Under the Volcano Siap Ditampilkan

19-08-2022 | 12:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Didukung oleh Bakti Budaya Djarum Foundation, Bumi Purnati Indonesia dan Ciputra Artpreneur dengan bangga mempersembahkan pertunjukan teater berkelas internasional 'Under the Volcano'.

'Under the Volcano' merupakan pertunjukan hasil kolaborasi antara Bumi Purnati Indonesia dan Komunitas Seni Hitam Putih Sumatera Barat yang bisa disaksikan pada Sabtu (27/8/2022) pukul 16.00 WIB & pukul 20.00 WIB di Ciputra Artpreneur Theater.

THE RAIN Kembali Rilis Lagu 'Kita dan Ketidakmungkinan'

13-08-2022 | 18:45 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menuju 21 Tahun, THE RAIN yang terdiri dari Indra Prasta (vokal, gitar), Iwan Tanda (gitar, vokal), Ipul Bahri (bass, vokal) dan Aang Anggoro (drum, vokal) kembali merilis sebuah single terbaru.