Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

HUT Bhayangkara ke-78, Kalapas Narkotika Tanjungpinang Terima Penghargaan dari Polres Bintan

2024-07-01 11:56:10

BATAMTODAY.COM, Bintan - Kepala Lapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang, Edi Mulyono, beserta jajarannya turut menghadiri upacara peringatan Hari Bhayangkara ke-78 di Polres Bintan, Senin (01/07/2024).

Kalapas Narkotika Tanjungpinang pada kesempatan itu, menerima penghargaan atas sinergitas dan kerjasa manya dalam mengungkap dan menggagalkan penyelundupan peredaran narkotika di Lapas.

Kolaborasi Wujudkan Indonesia Bebas Dengue

2024-07-01 11:16:09

BATAMTODAY.COM, Batam - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Republik Indonesia (RI) berkomitmen menjadikan Indonesia Bebas Dengue.

Hal ini dibuktikan dengan penandatanganan komitmen bersama dan pencanangan Kawasan Bebas Jentik di Wilayah Pelabuhan Batam Centre dalam peringatan Hari Demam Berdarah Dengue ASEAN (ASEAN Dengue Day) 2024 di Batam pada Kamis (27/6/2024).

Kemenkes Relaksasi Pemenuhan SKP untuk Perpanjangan SIP hingga 31 Desember 2024

2024-07-01 10:44:10

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) memberikan relaksasi kepada tenaga medis dan tenaga kesehatan dalam memenuhi jumlah Satuan Kredit Profesi (SKP) yang akan digunakan untuk memperpanjang Surat Izin Praktik (SIP). Relaksasi ini berlaku hingga 31 Desember 2024.

Aturan mengenai relaksasi SKP ini tertuang dalam Surat Edaran Nomor HK.02.01/MENKES/1063/2024 tentang Pemenuhan Satuan Kredit Profesi Dalam Penerbitan Perpanjangan Surat Izin Praktik Tenaga Medis dan Tenaga Medis.

Pertemuan Bilateral RI - Slovenia, Menlu Retno Apresiasi Pengakuan Slovenia untuk Palestina

2024-07-01 10:28:06

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Luar Negeri RI, Retno Marsudi, melakukan pertemuan bilateral dengan Menlu Slovenia, Tanja Fajon, di Ljubljana, Slovenia pada 26 Juni 2024.

Keduanya membahas isu Palestina dan peningkatan kerja sama bilateral, utamanya kerja sama ekonomi.