Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Erlita Amsakar Sebut Ramadan Momentum untuk Saling Menghargai antara Pemimpin dan Masyarakat

2025-03-06 20:04:01

BATAMTODAY.COM, Batam - Pembinaan Akhlak Mulia (PAM) yang diselenggarakan oleh Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kota Batam terus berlanjut di bulan Ramadan 1446 H. Pada hari keenam Ramadan, Kamis (6/3/2025), kegiatan ini digelar di Kecamatan Galang, tepatnya di Masjid Jami Muzalam Mubaraqah, Kampung Baru, Kelurahan Galang Baru. Acara ini dihadiri langsung oleh Ketua TP PKK Kota Batam, Erlita Amsakar, serta menghadirkan penceramah Ustaz Mustofa.

Wagub Kepri Terima Kunjungan Silaturahmi Pengusaha Batam Bahas Peningkatan Investasi

2025-03-06 19:44:16

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Wakil Gubernur Kepulauan Riau, Nyanyang Haris Pratamura, menerima kunjungan silaturahmi dari sejumlah pengusaha Kota Batam dalam rangka upaya meningkatkan investasi di Kepulauan Riau. Pertemuan tersebut diselenggarakan di Gedung Graha Kepri, Tanjungpinang, pada Kamis (6/3/2025).

Tingkatkan Keimanan, Polres Bintan Gelar Pembinaan Rohani dan Mental Personel

2025-03-06 19:24:17

BATAMTODAY.COM, Bintan - Polres Bintan melaksakan kegiatan pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) yang dilaksanakan di Masjid Darul Mutaqien Desa Bintan Buyu Kabupten Bintan, Kamis (6/3/2025).

Peringati HUT Polda Kepri ke-20, Polres Karimun Beri Bantuan Sembako di Yayasan Hidayatullah

2025-03-06 19:04:11

BATAMTODAY.COM, Karimun - Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Polda Kepri ke-20, Polres Karimun menggelar bakti sosial dengan menyerahkan bantuan sembako kepada Yayasan Hidayatullah di Kelurahan Pasir Panjang, Kecamatan Meral Barat, Kamis (6/3/2025).