Pemprov Kepri Ikuti Arahan Pusat Mengenai Penyesuaian UMK 2019

20-10-2018 | 13:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau akan melakukan penyesuaian Upah Minimum Kota (UMK) 2019 yang telah ditetapkan Pemerintah Pusat sebesar 8,03 persen.

Dinsos Kepri Kerahkan Tagana Bantu Korban Kebakaran di Batam

20-10-2018 | 13:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dinas Sosial (Dinsos) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) bergerak cepat dengan menurunkan 40 Taruna Siaga Bencana (Tagana) untuk membantu korban kebakaran di Pondok Pesantren dan Panti Asuhan Al Jabar di Kawasan Bengkong, Kota Batam yang terbakar pada Selasa (16/10/2018) kemarin.

Panwaslu Tanjungpinang Tertibkan Puluhan Baliho dan Spanduk Caleg

20-10-2018 | 12:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kota Tanjungpinang menertibkan sejumlah alat peraga kampanye (APK) seperti baliho dan spanduk calon legislatif pemilu 2019 di jalan raya Kota Tanjungpiang, Jumat (19/10/2018) malam.

APBD Kepri 2019 Berpotensi Turun Rp 200 Miliar Lebih

20-10-2018 | 10:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Kepri 2019 bakal mengalami penurunan dibandingkan APBD 2018. Penurunan diperkirakan lebih dari Rp200 miliar.

MTQ KORPRI Perebutkan Piala Bergilir Gubernur Kepri

19-10-2018 | 19:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebanyak 35 orang qori dan qoriah yang tergabung dalam Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) memperebutkan piala bergilir Gubernur Kepri, pada Musabaqah Tilawatil Qur'an KORPRI Tingkat Provinsi Kepri Tahun 2018. Juara akan mewakili Kepri pada di tingkat nasional.