Diancam Dibunuh, Jaksa Bintan Takut Bersidang ke PN Tanjungpinang

14-03-2019 | 17:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Ancaman pembunuhan terhadap salah seorang jaksa yang menangani perkara narkoba di Kejaksaan Negeri Bintan, DS, berimbas pada pelaksanaan sidang di Pengadilan Negeri Tanjungpinang.

Polisi Temukan Senpi di Mobil Pelaku Percobaan Pembunuhan Jaksa di Bintan

14-03-2019 | 17:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Satreskrim Polres Tanjungpinang disebut menemukan sepucuk senjata api di dalam mobil Toyota Avanza BP1359 YW, mobil yang dikendarai Rian Sibarani --pelaku percobaan pembunuhan yang diamankan di lampu merah lapangan Pamedan Kota Tanjungpinang, Selasa (12/3/2019).

Percobaan Pembunuhan, Jaksa DS Ternyata Sudah Dua Hari Diintai Pelaku

14-03-2019 | 17:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Rian Sibarani, pelaku terduga percobaan pembunuhan, ternyata sudah melakukan pengintaian selama dua hari terhadap aktivitas DS, jaksa di Kejari Bintan.

Meski Dinonjobkan, Amjon dan Azman Tak Turun Pangkat

14-03-2019 | 16:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sanksi berupa pencopotan jabatan Kepala Dinas ESDM Kepri, Amjon dan Kepala DPM-PTSP Kepri, Azman Taufik atas kasus penyalahgunaan kewenangan atas penerbitan izin usaha pertambangan di Kabupaten Bintan. Rupanya tidak berpengaruh terhadap penurunan pangkat dan golongan yang disandang keduanya.

Pencopotan Amjon dan Azman Taufik, Langkah Awal Ungkap Dugaan Korupsi Sektor Pertambangan di Kepri

15-03-2019 | 09:28 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Ketua DPRD Kepri Jumaga Nadeak mendukung penuh upaya penyelidikan yang dilakukan KPK terhadap dugaan korupsi pemberiaan izin pertambangan bauksit dan izin pertambangan lainya di Kepri, yang dikeluarkan mantan Kadis ESDM dan Pertambangan Provinsi Kepri, Amjon, serta mantan Kepala DPMPTSP kepri, Azman Taufiq.